Penerapan Prinsip Profit Sharing dan Revenue Sharing Program Tabungan Mudharabah dan Deposito Mudharabah Studi pada PT Bank Muamalat Kantor Cabang Makassar
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan sistem bagi hasil pada program tabungan mudharabah dan deposito mudharabah yang ada pada PT Bank Muamalat KC Makassar. Selain itu, penelitian ini juga bertujuan untuk mengetahui penerapan sistem bagi hasil di PT Bank Muamalat KC Makassar terkait dengan akuntabilitas dan kemaslahatannya baik itu untuk shahibul maal maupun mudharib. Metode pengambilan data yaitu penelitian lapangan (Field Research), wawancara langsung dengan informan, studi pustaka dan internet searching.. Hasil penelitian ini diperoleh bahwa pendistribusian bagi hasil pada PT Bank Muamalat KC Makassar menggunakan prinsip profit sharing karena pendistribusian bagi hasil program tabungan mudharabah dan deposito mudharabah dilakukan dengan membagi pendapatan bersih bank setelah dikurangi biaya yang dikeluarkan pengelolah dana. Sedangkan terkait dengan kemaslahatan antara kedua prinsip pendistribusian bagi hasil, profit sharing dianggap paling maslahat antara kedua bela pihak.
Kata Kunci: Bank Syariah, Bagi Hasil, Tabungan Mudharabah, Deposito Mudharabah, dan Profit Sharing.
References
Al-Qur’an dan Terjemahnya. 2014. Jakarta: Departmen Agama RI
Awaluddin, Murtiadi, 2009. Research on Key Factors in Determining Value of Firms for Listed Manufacturing Firms at Indonesian Stock Exchange, Unpublished Dissertation Post GraduateProgram Hasanuddin University
Awaluddin, Murtiadi. "Pengaruh Kepribadian Entrepreneuship Islam Dan Akses Informasi Terhadap Strategi Bisnis Dan Kinerja Bisnis Usaha Kecil Di Kota Makassar." Jurnal Iqtisaduna 3, no. 1 (2017): 79-97.
Dariah, AR, Yuhka Sundaya dan Zaini Abdul Malik. 2015 .Optimizing Input dan Output bawah Skema Mudharabah. InternationalJournal of Sciences dan Penelitian. 4(5): 227-231.
Dariah, AR, Yuhka Sundaya dan Zaini Abdul Malik. 2014. Enriching the Theory of Factor Pricing and Income Distribution in Islamic Perspective.Journal Of Social Sciences Research. 5(3): 872-881.
Falikhatun., Sri Iswati dan Mohammad Saleh. 2015. Implementation Of Qardh On Islamic Banking Indonesia Based On Islamic Economics Theory. Jurnal Unissula. 2(1): 268-273
Hardiwinoto. 2011. Analisis Komparasi Revenew And Profit Sharing Pada Sistem Mudharabah Pada PT BPRS PNM BINAMA SEMARANG. Value Added. 7(2): 46-67.
Muhammad, wiroso dan harahap. 2002. Akuntansi Perbankan Syariah. UPP AMK YKPN,Yogyakarta. 1.
Mohammad, Mustafa Omar dan Syahidawati Shahwan. 2013. The Objective of Islamic Economic and Islamic Banking in Light of Maqasid Al-Shariah: A Critical Review. Middle-East Journal of Scientific Research 13 (Research in Contemporary Islamic Finance and Wealth Management). 75-84.
Naranpanawa. 2012. Empiris Pendapatan Distribusi: thecase dari Sri Lanka. International Journal of Economics Sosial. 40(1): 26 - 50.
Putri, Gianisha Oktaria. 2012. Analisis Bagi Hasil Deposito Mudharabah Pada Bank Umum Syariah Indonesia. Skripsi. Universitas Indonesia.
Samsiyah, Yudhanta Sambharakhresna dan Nurul Kompyurini. 2013. Kajian Implementasi Corporate Responsibility Perbankan Syariah Ditinjay dari Shariah Enterprises Theory pada PT. Bank Pembiyaan Rakyat Shariah Bakti sumekar Cabang Pamekasan. Jurnal Investasi. 9(1): 47-60.
Saputro, Anan Dwi Dan Moch Dzulkirom. 2015. Sistem Perhitungan Bagi Hasil Pembiayaan Mudharabah Pada PT. Bank Syariah Mandiri Cabang Malang. Jurnal Administrasi Bisnis (JAB). 21(2): 1-6
Supono. 2010. Evaluasi Bagi Hasil Pada BPRS WAKALUMI. Jurnal Penelitian Pengembangan Ilmu Manajemen Dan Akuntansi, INOVASI. 3. 1-32
Triyuwono, Iwan. 2007. Mengangkat Sing Liyan untuk formulasi nilai tambah Syariah. Makassar.Simposium Nasional Akuntansi X. Makassar.
Zain, Mustaffa Mohamed., Faizah Darus, Haslinda Yusoff, Azlan Amran, Hasan Fauzi, Yadi Purwanto dan Dayang Milianna Abang Naim. 2014. Corporate ibadah: an Islamic Perspective of Corporate Social Responsibility. Middle-East Journal of Scientific Research. 22(2): 225-232.