Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (Phbs) Pada Siswa-Siswi SDK Rita Pada Kecamatan Kota Komba Kabupaten Manggarai Timur Propinsi Nusa Tenggara Timur
Abstract
Munculnya berbagai penyakit yang sering menyerang anak usia sekolah (usia 6-10) ternyata umumnya berkaitannya dengan PHBS. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui perilaku hidup bersih dan sehat pada siswa-siswi SDK Ritapada kecamatan kota komba kabupaten manggarai timur. Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif yang sifatnya mengeksplorasi informan sehubungan dengan perilaku dalam bentuk pengetahuan, sikap dan tindakan perilaku hidup bersih dan sehat. Hasil penelitian menunjukan bahwa pengetahuan informan terhadap PHBS pada siswa-siswi SDK ritapada cukup, sikap informan terhadap PHBS pada siswa-siswi SDK ritapada positif dan tindakan informan terhadap PHBS pada siswa-siswi SDK ritapada menunjukan tindakan positif. Dalam penelitian ini disarankan kepada pihak sekolah untuk dapat memberikan pendidikan kesehatan sekolah dengan tujuan untuk meningkatkan sikap dan perilaku peserta didik yang positif dan perlunya peningkatan kepedulian petugas kesehatan memberikan penyuluhan tentang perilaku hidup bersih dan sehat disekolah.
Downloads
References
Aldinger Carmen, et al. 2008. Changes in attitudes, knowledge and behaviour associated with implementing a comprehensive school health program in a province of china. Health Education, Res Volume 23, Issue 6 : 1049-1067 doi:10.1093/her/cyn022 ISSN 1465-3648
Edit Paulik, et al. 2010. Determinants of health promoting lifestyle behaviour in the rural areas of Hungary. Health Promotion Internasional Volume 25, Issue 3 : 277-288 doi: 10.1093/heapro/daq025 ISSN 1460-2245.
Haji, I. 2009. Pengetahuan, Sikap Dan Tindakan Perilaku Hidup Bersih Dan Sehat Anak-anak Di Yayasan Panti Asuhan Rapha-El Simalingkar Kecamatan Medan Tuntungan. Skripsi
Harrington Jonas, et al. 2010. Living longer and feeling better: healthy lifestyle, self rated health, obesity and depression in Ireland. European Journal Public Health Volume 20, Issue 1: 91-95 DOI:10.1093/EURPUB/CKP102ISSN 1464- 360x
Luthviatin N., Rokhmah D., Adrianto S. 2011. Determinasi Perilaku Hidup bersih dan Sehat pada Siswa Sekolah Dasar Desa Rambipuji. Seminar Nasional Jampersal
Notoatmodjo, S. 2010. Metodologi Penelitian kesehatan. Jakarta:Rineka Cipta
Notoatmodjo, S. 2010. Ilmu Perilaku Kesehatan. Jakarta:Rineka Cipta
Proverawati A., Rahmawati, E. 2012. Perilaku Hidup Bersih dan Sehat. Yogyakarta: Nuha Medika
Syahputri D. 2011. Hubungan Pengetahuan dan Sikap Siswa Sekolah Dasar (SD) Tentang Sanitasi Dasar dengan Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) di Kelurahan Harjosari I, Kecamatan Medan Amplas. KTIS, FKM USU, Medan
Umar Z. 2008, Perilaku Cuci Tangan Sebelum Makan dan Kecacingan pada Murid SD di Kabupaten Pesisir Selatan Sumatera Barat, Jurnal Kesehatan Masyarakat Nasional Vol. 2. Nomor 6 Juni, 2008, (online), http://www.promosikesehatan.com/?act=article&id=423, (diakses 27 Januari 2013)
Wihondo D. 2011. Hubungan Antara Pengetahuan dengan Sikap Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) siswa di Sekolah Dasar Negeri Tlogo Imbas gugus 3 Taman Tirto Kasihan Bantul Yogyakarta.
Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-ShareAlike 4.0 International License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
Authors are permitted to publish their work online in third parties as it can lead to wider dissemination of the work.