KINERJA STAF/PEGAWAI SELAMA PEMBELAJARAN ONLINE TAHUN 2019-2021

  • Suarga Suarga SINTA ID: 6201602, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar
    (ID)
  • Hikmah Dina Nurwahdaniah Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar
    (ID)
  • Irmawati Irmawati Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar
    (ID)
  • Ismatun Amriyah Bahtiar Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar
    (ID)

Abstract

Abstract: Performance of Staff/Employees During Online Learning for the 2019-2021

This study aims to determine the performance of UIN Alauddin Makassar staff. This study uses a qualitative method whose data collection techniques use primary data by distributing questionnaires to respondents containing several questions to be answered by respondents through the google form application to assess the performance of staff/employees during online learning. Based on the results of the analysis/research, it shows that most of the respondents rate the performance of the staff/employees of UIN Alauddin Makassar in the high category, namely 83% because as many as 76 people assess the performance of the staff/employees of UIN Alauddin Makassar in the high category. However, there are also respondents who rate the performance of the staff/employees of UIN Alauddin Makassar as being in the medium category with a percentage of 15% because there are 14 respondents who assess the performance of the staff/employees of UIN Alauddin Makassar in the medium category.


Abstrak: Kinerja Staf/Pegawai Selama Pembelajaran Online Tahun 2019-2021

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kinerja staf/pegawai UIN Alauddin Makassar. Penelitian ini menggunakan metode kualitatif yang teknik pengumpulan datanya menggunakan data primer dengan menyebarkan kuesioner kepada responden yang berisi beberapa pertanyaan untuk dijawab oleh responden melalui aplikasi google form untuk menilai kinerja staf/pegawai selama pembelajaran online. Berdasarkan hasil analisis/penelitian menunjukkan sebagian besar responden menilai kinerja staf/pegawai UIN Alauddin Makassar berada pada kategori tinggi yakni 83% karena sebanyak 76 orang yang menilai kinerja staf/pegawai UIN Alauddin Makassar pada kategori tinggi. Meskipun demikian ada juga responden menilai kinerja staf/pegawai UIN Alauddin Makassar berada pada kategori sedang dengan jumlah persentase 15% karenaada 14 rang responden yang menilai kinerja staf/pegawai UIN Alauddin Makassar berada pada kategori sedang.

Downloads

Download data is not yet available.

Author Biography

Suarga Suarga, SINTA ID: 6201602, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar

Drs. Suarga, M.M.

Dosen pada Prodi Manajemen Pendidikan Islam Fakultas Tarbiyah dan Keguruan UIN Alauddin Makassar 

Email : [email protected]

Google Scholar : https://scholar.google.co.id/citations?user=ksLPbygAAAAJ&hl=en

SINTA ID : https://sinta.ristekbrin.go.id/authors/detail?id=6201602&view=overview

References

Awaluddin, Murtiadi. 2016. “Pengaruh Budaya Organisasi, Kepuasan Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Dosen Uin Alauddin Makassar.” Assets 6, No 1(36):116–25.

Evita, Siti Noni, and Wa Ode Zusnita Muizu. 2017. “Penilaian Kinerja Karyawan Dengan Menggunakan Metode Behaviorally Anchor Rating Scale Dan Management By Objectives (Studi Kasus Pada PT Qwords Company International).” Pekbis Jurnal 9(1):18–32.

Fitria, 2017. “Kinerja.” Journal of Chemical Information and Modeling 53(9):1689–99.

Herlina, Nina. 2020. “Manajemen Pembelajaran Daring Di Perguruan Tinggi Pada Masa Pandemi Covid-19.” Journal Civics & Social Studies 4(2):102–8. doi: 10.31980/civicos.v4i2.925.

Iin Pusta, 2009. “BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Pengertian Osteoporosis Osteoporosis Berasal Dari Kata.” 9–38.

Jayadi, Rusdi, Fakultas Tarbiyah, D. A. N. Keguruan, and U. I. N. Alauddin Makassar. 2021. “Pengaruh Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Pada Fakultas Tarbiyah Dan Keguruan UIN Alauddin Makassar Selama Pandemi Covid-19.”

Murti Wijayanti, Tyna Yunita, and Agus Dharmanto. 2020. “Pembelajaran Perguruan Tinggi Dalam Jaringan (Daring) Masa Pandemi Covid-19.”

Nadeak, Bernadhe. 2020. “Deskripsi Kinerja Dosen Perguruan Tinggi Swasta Di Indonesia.”

Nailul Mona, 2020. “Konsep Isolasi Dalam Jaringan Sosial Untuk Meminimalisasi Efek Contagious (Kasus Penyebaran Virus Corona Di Indonesia).” Jurnal Sosial Humaniora Terapan 2(2):117–25. doi: 10.7454/jsht.v2i2.86.

Nasit, M. Anggi Rivai, Muhammad Zarlis, and Zakarias Situmorang. 2017. “Analisis Perbandingan Online Dan Offline Training Pengenalan Huruf Abjad.” Jurnal Nasional Informatika Dan Teknologi Jaringan 2:49–59.

Pamungkas, D. E., and S. Sukarman. 2020. “Transformasi Dunia Pendidikan Di Sekolah Dasar Dalam Masa Pandemi Covid-19.” Jurnal Review Pendidikan Dasar … 6(3).

Rais, Muhammad. 2020. “Pembelajaran Jarak Jauh Sebagai Habitus Baru Dalam Ekosistem Pendidikan Di Uin Alauddin Makassar.” Al-Qalam 26(2):267. doi: 10.31969/alq.v26i2.881.

Suprapto, Suprapto, Suparji Suparji, Sugeng Harianto, Aisyah Endah Palupi, and Suwarno Imam Samsul. 2021. “Evaluasi Kinerja Dosen Dan Tenaga Kependidikan Selama Work From Home (Wfh): Studi Kasus Di Universitas Negeri Surabaya.” JPSI (Journal of Public Sector Innovations) 5(2):90. doi: 10.26740/jpsi.v5n2.p90-99.

Suspahariati, and Ririn Susilawati. 2020. “Penerapan Sistem WFH ( Work From Home ) Dan Dampaknya Terhadap Kinerja Staf Dan Dosen Unipdu Jombang Selama Pandemi Covid-19 Pendahuluan Perubahan-Perubahan Dari Tahun Ke Tahun Kerap Dirasakan Masyarakat Dengan Berbagai Faktor Penyebab . Pada Awal 2020 ,.” Jurnal Manajemen Dan Pendidikan Islam, 6(2):229–40.

Taufiq, Rohmat. 2015. “Penilaian Kinerja Dosen Dalam Bidang Belajar Mengajar Di Fakultas Teknik Universitas Muhammadiyah Tangerang.” Faktor Exacta 5(1):77–85.

Wanasaputra, Silvera, and Liliana Dewi. 2017. “Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Kinerja Anggota Yayampek.” Jurnal Manajemen Dan Start-Up Bisnis 2(4):494–503.

Published
2022-01-31
Section
Vol. 1 No. 2
Abstract viewed = 252 times