STRATEGI KEPALA SEKOLAH DALAM MENJAMIN KUALITAS PROSES PEMBELAJARAN

  • Lulu Khanifatul Ulya Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta
    (ID)
  • Fitri Nur Mahmudah Universitas Ahmad Dahlan Yogyakarta
    (ID)
Kata Kunci: Kualitas, Pembelajaran, Strategi

Abstrak

Pembelajaran merupakan kegiatan pokok yang terjadi di satuan pendidikan, pembelajaran yang berkualitas akan berdampak pada hasil pembelajaran peserta didik dan hasil lulusan sekolah. Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis dan mengungkap strategi kepala sekolah dalam menjamin proses pembelajaran yang berkualitas. Metode penelitian ini menggunakan penelitian kualitatif deskriptif dengan desain penelitian studi kasus. Serta teknik pengumpulan data dengan observasi dan wawancara. Hasil yang peneliti temukan pada penelitian ini bahwa  kepala sekolah melakukan beberapa strategi dalam menjamin kualitas pembelajaran di sekolah, antara lain: menjamin karir guru dalam program guru penggerak, melakukan supervisi, dan memberi evaluasi berupa saran dan masukan. Sedangkan guru berperan dalam menentukan strategi pembelajaran, pengelolaan kelas, merancang modul ajar, menentukan media pembelajaran yang sesuai dengan karakteristik peserta didik, serta menjalin hubungan baik dengan peserta didik dan wali peserta didik. Penjaminan kualitas proses pembelajaran tidak serta-merta menjadi tanggung jawab kepala sekolah, akan tetapi menjadi bagian tugas pokok dari seorang guru dalam melaksanakan pembelajaran di dalam kelas, sehingga dengan diterapkannya beberapa strategi tersebut sangat berdampak pada proses pembelajaran yaitu siswa ikut aktif dalam pembelajaran, meningkatkan hasil belajar, dan menghasilkan lulusan sekolah yang berkualitas.

##plugins.generic.usageStats.downloads##

##plugins.generic.usageStats.noStats##

Referensi

Arfin, & Anggraeni, L. D. (2017). Strategi Kepala Sekolah dalam Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa. Didaktis: Jurnal Pendidikan dan Ilmu Pengetahuan, 17(1), 1–9. https://doi.org/10.30651/didaktis.v17i1.1552

Bahri, S. (2022). Pemulihan Pembelajaran di Sekolah Melalui Kurikulum Prototipe. Scholaria: Jurnal Pendidikan dan Kebudayaan, 12(3), 204–215. https://doi.org/10.24246/j.js.2022.v12.i3.p204-215

Banun, S., Yusrizal, & Usman, N. (2016). Strategi Kepala Sekolah Dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan Pada SMP Negeri 2 Unggul Mesjid Raya Kabupaten Aceh Besar. Jurnal Administrasi Pendidikan Pascasarjana Universitas Syiah Kuala, 4(1), 137–147. https://jurnal.usk.ac.id/JAP/article/view/2615

Chervony, & Mahmudah, F. N. (2023). Kepemimpinan Kepala Sekolah Dalam Meningkatkan Kompetensi Guru. Jurnal Ilmiah Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan, 9(2), 156–164. https://doi.org/https://doi.org/10.35569/biormatika.v9i2.1366

Djamaluddin, A., & Wardana. (2019). Belajar dan Pembelajaran. In A. Syaddad (1st ed.), Sulawesi Selatan: CV Kaaffah Learning Center

Ekayani, N. L. P. (2021). Pentingnya Penggunaan Media Pembelajaran Untuk Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa. Jurnal Fakutas Ilmu Pendidikan Universitas Pendidikan Ganesha Singaraja, 2(1), 1–11. https://www.researchgate.net/publication/315105651

Fathurrohman, M., & Sulistyorini. (2012). Belajar & Pembelajaran (1st ed.). Bengkulu: CV. Teras

Fhatul, arifin toatubun. (2018). Profesional Dan Mutu Pembelajaran. Ponorogo: CV. Uwais Inspirasi Indonesia

Gaol, N. T. L., & Siburan, P. (2018). Peran Kepala Sekolah Dalam Meningkatkan Kinerja Guru Dan Mutu Sekolah. Kelola: Jurnal Manajemen Pendidikan, 5(1), 66–73. https://doi.org/10.47467/jdi.v1i1.60

Hardani, dkk. (2020). Buku Metode Penelitian Kualitatif dan Kualitatif. In Repository.Uinsu.Ac.Id (Issue April). Yogyakarta: CV.Pustaka Ilmu Grup

Hidayat, R. (2022). Pengaruh Kepemimpinan Kepala Sekolah Terhadap Kinerja Guru Dalam Mewujudkan Mutu Pembelajaran. Khazanah Akademia, 4(02), 11–21. https://doi.org/10.52434/jurnalkhazanahakademia.v4i02.74

Ideswal, I., Yahya, Y., & Alkadri, H. (2020). Kontribusi Iklim Sekolah dan Kepemimpinan Kepala Sekolah terhadap Kinerja Guru Sekolah Dasar. Jurnal Basicedu, 4(2), 460–466. https://doi.org/10.31004/basicedu.v4i2.381

Kadarsih, I., Marsidin, S., Sabandi, A., & Febriani, E. A. (2020). Peran dan Tugas Kepemimpinan Kepala Sekolah di Sekolah Dasar. Edukatif : Jurnal Ilmu Pendidikan, 2(2), 194–201. https://doi.org/10.31004/edukatif.v2i2.138

Kusen, Hidayat, R., Fathurrochman, I., & Hamengkubuono. (2019). Strategi kepala sekolah dan implementasinya dalam peningkatan kompetensi guru. Idaarah: Jurnal Manajemen Pendidikan, III(2), 175–193. https://doi.org/10.24252/idaarah.v3i2.7751

Labibah, R. (2018). Manajemen Pembelajaran Aktif dan Efektif Berbasis Role Model Pada Generasi Millenial. Jurnal Improvment, 5(1), 89–99. https://doi.org/10.21009/improvement.v5i1.11249

Mahmudah, F. N. (2021). Analisis Data Penelitian Kualitatif Manajemen Pendidikan Berbantu software atlas.ti versi 8 (Vol. 1). Yogyakarta: CV. UAD PRESS

Miles, B. ., Huberman, M. ., & Saldana, J. (2014). Qualitative data analysis a methods (3rd ed.). SAGE Publications, INc.

Moto, M. M. (2019). Pengaruh Penggunaan Media Pembelajaran dalam Dunia Pendidikan. Indonesian Journal of Primary Education, 3(1), 20–28. https://doi.org/10.17509/ijpe.v3i1.16060

Murdiyanto, E. (2020). Metode Penelitian Kualitatif (Sistematika Penelitian Kualitatif). In Bandung: Rosda Karya.

Nasution, I., Monalisa, F. N., Lestari, E., Saraini, I., & Maqfiroh, L. (2021). Academic Supervision To Improve Madrasah Teacher Performance. Jurnal Manajemen Pendidikan, 3(2), 165–178. https://journal.uny.ac.id/index.php/jmp/article/download/49239/17820

Orno, G. C. N., & Hasbullah, D. (2020). Pengaruh Pelaksanaan Supervisi Akademik Pengawas, Motivasi Kerja, Iklim Kerja, dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Guru SMKN. Jurnal SIPATOKKONG BPSDM-SULSEL 1(1), 96–110. https://ojs.bpsdmsulsel.id/index.php/sipatokkong/article/view/18

Putri, R. (2019). Pengaruh Kebijakan Perubahan Kurikulum Terhadap Pembelajaran Sekolah. Pendidikan Seni Rupaupa, 1(1), 1–8. https://doi.org/10.31227/osf.io/8xw9z

Rahmasyah, M. F. (2021). Merdeka Belajar: Upaya Peningkatan Mutu Pembelajaran di Sekolah/ Madrasah. Ar-Rosikhun, 1(1), 47–52. https://doi.org/10.18860/rosikhun.v1i1.13905

Rusman. (2018). Manajemen Pengelolaan Kelas (Syarifuddin (ed.); 1st ed.). UM Surabaya Publishing.

Said, A. (2018). Kepemimpinan Kepala Sekolah Dalam Melestarikan Budaya Mutu Sekolah. Evaluasi, 2(1). http://dx.doi.org/10.32478/evaluasi.v2i1.77

Saputro, Z. H., Mahmudah, F. N., & Hidayati, N. (2022). Kepemimpinan Kepala Sekolah Penggerak di SMAN 2 Klaten. Jurnal Pendidikan Tambusai, 6(2), 16261–16266. https://doi.org/https://doi.org/10.31004/jptam.v6i2.5059

Shalehah. (2019). Strategi Manajemen Kepala Sekolah Dalam Meningkatkan Prestasi Belajar Siswa ( SMP AL-HIDAYAH Medan Tembung). Jurnal Manajemen Pendidikan, 5(1), 1–24. https://doi.org/10.18592/moe.v5i1.5236

Sholeh, M. (2017). Keefektifan Peran Kepala Sekolah dalam Meningkatkan Kinerja Guru. Jurnal Dinamika Manajemen Pendidikan, 1(1), 41. https://doi.org/10.26740/jdmp.v1n1.p41-54

Sisdiknas. (2003). Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasioanl. 4, 1–33.

Susanto, B., & Mattalata. (2019). Pengaruh kepemimpinan kepala sekolah, iklim sekolah dan kompetensi guru terhadap mutu pendidikan di MTS kabupaten Jeneponto. Yume: Journal of Management, 2(3). https://doi.org/10.37531/yum.v2i3.460

Wafa, A. (2017). Peningkatan Mutu Pembelajaran Berbasis Aneka Sumber Belajar di MTsN Sumber Bungur Pamekasan. Portal Jurnal Online Kopertais Wilayah IV (EKIV), 2(2), 237–253. DOI:10.35127/kbl.v2i2.3136

Wibowo, A., & Subhan, A. Z. (2020). Strategi Kepala Madrasah dalam Meningkatkan Mutu Pendidikan. Indonesian Journal of Islamic Educational Management, 3(2). https://ejournal.uin-suska.ac.id/index.php/IJIEM/article/view/10527/5639

Ya’cub, M., & Ga’a, D. S. (2021). Strategi Kepala Sekolah dalam Meningkatkan Kualitas Pembelajaran Melalui Pengembangan Sarana Prasarana. Munaddhomah: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 2(2), 60–69. https://doi.org/10.31538/munaddhomah.v2i2.67

Yohamir, Rimy, Y., & Prima Arthania, F. (2016). Modul Kepala Sekolah Peningkatan Kualitas Pembelajaran.

Yunus, M., Mahmudah, F. ., & Nasaruddin, D. . (2022). Kompetensi akademik kepala sekolah dalam dinamika pendidikan masa pandemi covid-19 di mi al ihsan kecamatan tanjung redeb kabupaten berau. Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 4(4), 3092–3040. https://doi.org/https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i4.5990

Diterbitkan
2023-12-11
Bagian
Artikel
Abstrak viewed = 104 times