ANALISIS PENERAPAN PRINSIP-PRINSIP ETIKA BISNIS ISLAM DALAM MEMBANGUN KEPERCAYAAN DAN LOYALITAS PELANGGAN PADA UMKM DI TELUKJAMBE KABUPATEN KARAWANG
Abstrak
Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mendeskripsikan penerapan etika bisnis Islam yang terdiri dari empat landasan yaitu tauhid, kejujuran, tamggumg jawab,dan amanah pada UMKM Mie Ayam Bakso yang kemudian dirumuskan formulasi indeks etika bisnis Islam. Indeks etika bisnis Islam ini digunakan sebagai alat ukur untuk mengetahui seberapa besar tingkat etis suatu UMKM dalam menerapkan etika bisnis Islam. Etika bisnis Islam adalah norma-norma etika yang berbasiskan Al-Qur’an dan Hadist yang harus dijadikan acuan oleh siapapun dalam aktivitas bisnisnya. Etika bisnis Islam adalah akhlak dalam menjalankan bisnis sesuai dengan nilai-nilai Islam, sehingga dalam melaksanakan bisnisnya tidak perlu ada kekhawatiran, sebab sudah diyakini sebagai sesuatu yang baik dan benar. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif kualitatif dengan teknik pengumpulan data melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi mengenai penerapan prinsip-prinsip etika bisnis Islam dalam membangun kepercayaan dan loyalitas pelanggan pada UMKM. Kesimpulan dari penelitian ini adalah UMKM Mie Ayam Bakso yang berlokasi di Telukjambe Kabupaten Karawang sudah berhasil menerapkan prinsip-prinsip etika bisnis Islam dengan baik yaitu prinsip tauhid, kejujuran, tanggung jawab, dan amanah sehingga berhasil membangun kepercayaan dan loyalitas pelanggan.
Kata Kunci: Etika Bisnis Islam, kepercayaan dan loyalitas pelanggan, UMKM.
Abstract
This research aims to describe the application of Islamic business ethics which consists of four foundations, namely monotheims, honesty, responsibility, and trustworthiness in UMKM Mie ayam bakso, which then formulates an Islamic business ethics index. This islamic business ethics index is used as a measuring tool to determine the ethical level of an UMKM in implementing Islamic Business ethics. Islamic business ethics are ethical norms based on the Qur’an and Hadist which must be used as a reference by anyone in their business activities. Islamic business ethicsare morals in running a business in accordance with Islamic values, so that when carrying out a business there is no need to worry, because it is believed to be something good and right. The type of research used is decriptive qualitative with data collection techniques through interviews, observation and documentation regarding the application of Islamic business ethics principles in building customer trust and loyalty in UMKM. The conclusion of this research is that the UMKM Mie Ayam Bakso located in Telukjambe, Karawang Regency has succeeded in implementing the principles of Islamic business ethics well, namely the principles if monotheims, honesty, responsibility and trust, thereby successfully building customer trust and loyality.
Keywords: Islamic Business Ethics, customer trust and loyality, UMKM.
Once an article was published in the journal, the author(s) are:
- to retain copyright and grant to the journal right licensed under Creative Commons License Attribution that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship.
- permitted to publish their work online in third parties as it can lead wider dissemination of the work, with an acknowledgement of its initial publication in this journal
- continue to be the copyright owner and allow the journal to publish the article with the CC BY-NC-SA license
- receiving a DOI (Digital Object Identifier) of the work.