PENGARUH AKUNTANSI LINGKUNGAN DAN AUDIT LINGKUNGAN TERHADAP SOSIAL EKONOMI MASYARAKAT DENGAN BUDAYA CENNING RARA SEBAGAI PEMODERASI

Main Article Content

Munadirah
Muhammad Wahyuddin Abdullah
Puspita H. Anwar

Abstract

Abstrac, This study aims to analyze the influence of the influence of environmental accounting and environmental audit on the socio-economic community with the Cenning Rara culture as moderating at PT. Indonesian Chocolicious. This research is a quantitative research with a causal approach. Primary data sources are obtained by distributing and tabulating Likert-scale questionnaires while secondary data sources are through scientific references such as journals, books, articles, and others. The data analysis method used is multiple linear regression analysis and moderated regression analysis. The results showed that: 1) Environmental accounting has a positive effect on the socio-economic community. That is, the existence of environmental accounting is able to direct companies to be able to present environmental management that is able to have a good impact on the socio-economic community; 2) Environmental audit has a positive effect on the socio-economic community. Thus, the presence of an environmental audit as an effort to evaluate environmental accounting can be a means to ensure that the management and programs run by the company are related to the socio-economic community in accordance with applicable standards and regulations; 3) Rara cenning culture is able to make companies better in implementing environmental accounting in order to accommodate and significantly improve the social economy of the community; and 4) Rara cenning culture is able to make companies serious in evaluating the management and programs they run related to their suitability to the socio-economic needs of the community, standards and applicable regulations.


Abstrak, Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Pengaruh Akuntansi Lingkungan dan Audit Lingkungan Terhadap Sosial Ekonomi Masyarakat Dengan Budaya Cenning Rara Sebagai Pemoderasi pada PT. Chocolicious Indonesia. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif dengan pendekatan kausalitas. Sumber data primer diperoleh dengan membagikan dan melakukan tabulasi kuisioner berskala likert sedangkan sumber data sekunder melalui referensi ilmiah seperti jurnal, buku, artikel, dan lainnya. Metode analisix data yang digunakan adalah analisis regresi linear berganda dan analisis regresi moderasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa: 1) Akuntansi lingkungan berpengaruh positif terhadap sosial ekonomi masyarakat. Artinya, dengan adanya akuntansi lingkungan mampu mengarahkan perusahaan agar mampu menghadirkan pengelolaan lingkungan yang mampu memberikan dampak baik bagi sosial ekonomi masyarakat; 2) Audit lingkungan berpengaruh positif terhadap sosial ekonomi masyarakat. Dengan demikian, kehadiran audit lingkungan sebagai upaya mengevaluasi akuntansi lingkungan dapat menjadi sarana yang memastikan bahwa pengelolaan dan program yang dijalankan oleh perusahaan terkait dengan sosial ekonomi masyarakat sesuai dengan standar dan regulasi yang berlaku; 3) Budaya cenning rara mampu membuat perusahaan lebih baik dalam menerapkan akuntansi lingkungan guna mewadahi dan meningkatkan sosial ekonomi masyarakat secara signifikan; dan 4) Budaya cenning rara mampu membuat perusahaan bersungguh dalam melakukan evaluasi terhadap pengelolaan dan program yang mereka jalankan terkait dengan kesesuaiannya terhadap kebutuhan sosial ekonomi masyarakat, standar, dan regulasi yang berlaku.

Article Details

How to Cite
Munadirah, Abdullah, M. W., & Anwar, P. H. (2022). PENGARUH AKUNTANSI LINGKUNGAN DAN AUDIT LINGKUNGAN TERHADAP SOSIAL EKONOMI MASYARAKAT DENGAN BUDAYA CENNING RARA SEBAGAI PEMODERASI. ISAFIR: Islamic Accounting and Finance Review, 3(2), 224-237. https://doi.org/10.24252/isafir.v3i2.27297
Section
Artikel

References

Abbas, I. 2013. Pappaseng Kearifan Lokal Bugis yang Terlupakan. Jurnal Sosiohumaniora. 15(3): 272-284.
Adi, H. G. dan Rustiarini, W. 2017. Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan Perusahaan. Pancaran. 4(2): 115- 134.
Adnovaldi, Y. dan Wibowo.2019. Analisis Akuntansi Lingkungan terkait Coprorate Social Responsibility. Jurnal Informasi Perpajakan, Auntansi dan Keuangan Publik, 14(2): 125-146.
Agustia, Dian. 2010. Pelaporan Biaya Lingkungan sebagai Alat Bantu Bagi Pengambilan Keputusan yang Berkaitan dengan Pengelolaan Lingkungan. Jurnal Akuntansi: Akrual. 1(2): 80-100.
Alhamda, S. 2019. Pengolahanan Analisis Data Kuantitatif Mengunakan Aplikasi SPSS. JTEP-jurnal teknologi pendidikan dan pembelajaran. 4(1): 7-16.
Arsyad, A. dan Sudarijati. 2017. Program Corporate Social Responsibility dan Strateginya untuk Peningkatan Kepuasan Masyarkat Serta DAmpak Ekonomi Masyarakat. Jurnal AgribiSains. 3(1): 1-21.
Azizah, N. S. 2017. Perkembangan Ekonomi Kreatif Berbasis Kearifan Lokal. Jurnal Aplikasi Ilmu-Ilmu Agama. 17(2): 63-78.
Banerjee, S. B. 2007. Corporate Social Responsibility. Jurnal Ekonomi dan Bisnis Indonesia.11(2): 53-67.
Bayu, E., D. 2017. Meningkatkan Keterampilan Menyusun Instrumen Hasil Belajar Berbasis Modul Interaktif Bagi Guru-guru IPA SMPN Kota Malang. Journal of Educational Research and Evaluation. 1(2): 6-12.
Carolina, V., R. Martusa, dan Meythi. 2018. Akuntansi Lingkungan: Solusi untuk Problematika Penerapan Corporate Social Responsibility di Indonesia. Prosiding Seminar Nasional “Problematika Hukum dalam Implementasi Bisnis dan Investasi (Perspektif Multidisipliner).
Carrol, A. B. 2004. Keterkaitan Letak Geografis terhadap Desain Program dan Pelaporan Perusahaan. Jurnal Ekonomi dan Bisnis. XVIII(3): 43-58.
Christmann, P. 2004. Penentu Standarisasi Kebijakan Lingkungan Global. Jurnal Manajemen. 47(5): 114-120.
Darwin, F. G. 2016. Akuntansi Lingkungan dan Triple Button Line Accounting. Jurnal Bumi Lestari. 10(1): 105-112.
Deziana, A. Endriyanti, dan F. Fatah. 2014. Corporate Financial Performance Effects Of Macro Economic Factors Against Stock Return. Jurnal Akuntansi dan keuangan. 5(2): 17-40.
Ghomi, S. dan Leung. 2013. The Economic Theory of Agency: The Principal’s Problem. Inggris Economic Review. 63(2): 134-139.
Hamid, A. 2014. Ekonimi Tradisional Terhadap Pola Tingkah Laku dan Pandangan Hidup Manusia Bugis Makassar. Jurnal Seni Budaya. 1(1): 1-17..
Hamidi. 2019. Analisis Penerapan Green Accounting terhadap Kinerja Keuangan Perusahaan. Equilibrium, 6(2): 23-36.
Handriyani, A. N. 2013. Pengaruh Corporate Social Responsibility Terhadap Nilai Perusahaan dengan Profitabilitas sebagai Variabel Moderating. Jurnal Ilmu & Riset Akuntansi. 2(5): 1-13.
Hasnitasari. 2017. Cenning Rara: Mantra dan Doa Masyarkat Bugis. Jurnal Studi Islam dan Budaya. 2(2): 1-8.
Ikhsan, A. 2016. Akuntansi Lingkungan dan Penerapan Tanggung Jawab Sosial. Jurnal Kumpulan Riset Akuntansi. 4(1): 3-12.
Ilham. S. 2016. Mantra Cenning Rara dari Bugis. Jurnal Seni Budaya. 3(2): 19-34.
Iskandar. 2016. Pengaruh Penerapan Corporate Sosial Responsibility terhadap Profitabilitas Perusahaan. Forum Ekonomi. 18(1): 76-84.
Kartono, A. D. 2013. Tingkat Kepatuhan Pengungkapan Wajib dan Kaitannya dengan Mekanisme Corporate Governance. Symposium Nasional Akuntansi. 1(2): 1-12.
Kasmudin, H. dan Safar, M. 2018. Analisis Audit Lingkungan dan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan terhadap Masyarakat Kawasan Pertambangan. SELAMI. 48(4): 383-394.
Khairi, H.dan Alfarisi. F. M. 2019. Analisis Audit Lingkungan dalam Profitabilitas Laporan Keuangan perusahaan. Jurnal Manajemen. 10(2): 176-192.
Kristiana, E., Fransisca, Y. dan Nuzula, N. F. 2014. Pengaruh Audit Pertanggung Jawaban Sosial Sebagai Bentuk Tanggung Jawab Perusahaan Terhadap Lingkungan Sekitarnya. Jurnal Administrasi Bisnis (JAB). 17(1): 1-7.
Lindrawati, N. B. 2014. Audit Lingkungan: Pengungkapan Isu Lingkungan dalam Laporan Auditan. Jurnal Akuntansi dan Investasi. 4(1): 67-83.
Manik, H. M. 2003. Audit Lingkungan Sebagai Urat Nadi Sistem Manajemen Lingkungan. Jurnal Akuntansi dan Manajemen. 26(2): 17-27.
Manuhara, W. P. 2016. Audit Lingkungan: Pengungkapan Isu Lingkungan dalam Laporan Keuangan Auditan. Jurnal Akuntansi dan Investasi, 1(2): 85-92.
Mattalitti, M. A. 2010. Pappaseng Tiriolota: Suku Bugis dan Kebudayaan Sulawesi Selatan. Jurnal Sosial dan Keagamaan. 8(2): 128-146.
Maturidi, D., A. 2017. Perbedaan Pendekatan Kuantitatif dengan Pendekatan Kualitatif dalam Metode Penelitian. Jurnal Manajeen dan Kewirausahaan. (4)2: 23-36.
Maulida dan Adam. 2012. Implementasi Social and Enviromental Disclosure dalam Perspektif Teoritis. Jurnal JIBEKA. 8(2): 58-74.
Mega, K. R. 2016. Pengaruh Corporate Social Responsibility Terhadap Profitabilitas Perusahaan. Jurnal Administrasi Bisnis. 72(2): 100-109.
Mona. Z. 2015. Validitas Dan Reliabilitas Suatu Instrumen Penelitian. Jurnal Tabularasa Pps Unimed. 6(1): 87 – 97.
Mulyadi, D. 2017. Hambatan Penerapan Corporate Social Responsibilty. Buletin Ekonomi. 18(1): 135-143.
Mulyadi, M. 2011. Penelitian Kuantitatif dan Kualitatif serta Pemikiran Dasar Menggabungkannya. Jurnal komunikasi dan media. 15(1): 127-138
Oktama, Z. R. 2013. Pengaruh Kondisi Sosial Ekonomi terhadap Tingkat Pendidikan Anak Keluarga Nelayan Kabupaten Pemalang. Jurnal Ilmu-ilmu Sosial. 7(2): 34-53.
Ramdhani, A. D. dan Nurbaiti A. 2020. Pengaruh Audit Lingkungan Terhadap Dampak Sosial Ekonomi Masayarat Menggunakan Analisis Manajemen. Jurnal Mitra Manajemen (JMM Online). 4(2): 262-277.
Ranggi. 2011. Analisis Pengaruh Audit Lingkungan terhadap Realisasi Corporate Social Responsibility. Skripsi dan Jurnal Elektronik UIN Syarif Hidayatullah, 1-101.
Salno, Arif. 2016. Menilai Risiko Lingkungan. Jurnal Akuntansi. 2(1): 43-49.
Sandjaja. 2015. Pengaruh Keterlibatan Orang Tua Terhadap Minat dari Pendekatan Stres Lingkungan. Jurnal Ilmu Sosial. 2(3): 45-61.
Sari, T. P.dan Lestari, D. I. T. 2020. Analisis Faktor Risiko Yang Mempengaruhi Coporate Social Responsibilty. Perspektif Corporate Social Theory. 20.(2): 109-125.
Siagian, M. Y. 2019. Corporate Social Responsibility dalam Praktik di Indonesia. JOM FISIP. 5(2): 1-12.
Sindung, H. 2011. Ekonomi Sumber Daya Manusia dalam Perspektif Pembangunan. Jurnal Sosial Ekonomi. 6(2): 14-23.
Soekanto, R. 2013. Hubungan Dukungan Pasangan dan Health Locus of Control dengan Kepatuhan dalam Proses Pengobatan. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Universitas Surabaya. 1(1): 179-185.
Sofianty, D. 2016. Pengaruh Implementasi Akuntansi Lingkungan terhadap Kinerja Lingkungan Perusahaan di Wilayah Bandung. Skripsi dan Jurnal Elektronik UNISBA, 1-85.
Suartana, I Wayan. 2010. Akuntansi Lingkungan dan Tripple Bottom Line Accounting: Paradigma Baru Akuntansi Bernilai Tambah. Jurnal Bumi Lestari. 10(1): 105-112.
Subiyanto, P. dan Terzaghi. M. T. 2018. Audit Lingkungan dalam mendeteksi Ekonomi Sekitar. I-Finance. 3(2): 161-172.
Sudarmi, G. dan Indriyanto. 2015. Corporate Philanthropy: The “Top of the Pyramid”. Business and Society Review. 112(3): 315-342.
Sugiyono. 2018. Metode Penelitian Kombinasi (Mixed Methdos). Al-Fabeta, CV: Kab. Bandung, Jawa Barat.
Suhadi, A. AR., Febrian. Dan Turatmiyah. S. 2014. Pengaruh Corporate Social Responsibility (CSR) Perusahaan Tambang Batu Bara di Kabupaten Lahat terhadap Pemberdayaan Masyarakat Berbasis Kearifan Lokal. Jurnal Dinamika Hukum. 14(1): 72-82.
Sukirman, A. S. dan Suciati. 2019. Penerapan Akuntansi Lingkungan terhadap Pengelolaan Limbah Bahan Berbahaya Beracun (B3) pada RSUP Dr. Wahidin Sudirohusodo Makassar. Jurnal Riset Terapan Akuntansi, 3(1): 89-105.
Suryana, A. 2018. Implementasi Akuntansi Sosial dan Lingkungan di Indonesia. E-Jurnal Universitas Sam Ratulangi.
Suryaningsum, Sri., Gusaptono, R. dan Effendi, M. 2018. Penerapan Akuntansi Lingkungan untuk Mengoptimalkan Tanggung Jawab Industri Gula. Jurnal Administrasi Bisnis (JAB). 2(1): 152-161.
Susi, A. H. 2012. Interferensi Bahasa Bugis dalam Penggunaan Bahasa Indonesia Lisan Mahasiswa Jurusan Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia. Jurnal Bahasa dan Sastra. 4(1): 95-110.
Syamsurijal., M. Pababbari, M. Ramli, dan W. Halim. 2020. Aji Ugi: Pergumulan Islam dengan Tradisi Lokal dan Gaya Hidup diMasyarakat Bugis. Jurnal Al-Qalam, 26(1): 19-38.
Tamba, E. G. H. 2015. Pengaruh Struktur Kepemilikan terhadap Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan. Jurnal Akuntansi Fakultas Ekonomi Universitas Negeri Padang. 3(1): 11-19.
Tarigan. 2013. Analisis Faktor-Faktor yang Memengaruhi Pengungkapan Corporate Social Responsibility. Jurnal Nominal. 1(1): 1-24.
Thomson, R. P. dan T. E. Simpson. 2014. Audit Lingkunga. Auditor Internal. 03(02): 19-27.
Tulanen, A. Y. 2014. Perkembangan Jumlah Penduduk dan Luas Lahan Pertanian di Kabupaten Minahasa. Jurnal Imliah Mandala Education. 4(2): 13-25.
Ulfa, S. Kontraversi Kewajiban Corporate Sosial Responsibilty (CSR) Bagi Perusahaan. ORBITH. 3(3): 21-37.
Umami, K. Y. 2010. Hubungan Dukungan Keluarga dan Kepatuhan Dalam Menjalani Pengobatan. Jurnal Kesehatan Masyarakat. 10(9): 60-75.
Untung, W. dan Eka, R. 2018. Persepsi Masyarakat terhadap Program CSR sebagai bentuk Pertanggung Jawaban Sosial. Cendikia Akuntansi. 19(1): 176-191.
Warno, dan D. N. Farida. 2017. Akuntansi Lingkungan: Kajian Penerapan dalam Perspektif Islam (Studi Kasus pada Perusahaan yang Tercatat di Jakarta Islamic Index (JII)). Seminar Nasional dan The 3rd Call for Syariah Paper.
Warsono, S., Fitri, A. dan Dian, K. R. 2009. Corporate Governance Concept and Model. Jurnal Riset Akuntansi Indonesia. 7(3): 351-366.
Wibisino. 2015. Masalah Pengelolaan Program CSR pada Sekor Pertambangan. Jurnal Administrasi. 1(3): 516-530.
Wida, Syaniatul. 2017. Corporate Social Responsibility (CSR) Terhadap Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat dalam Perspektif Ekonomi Islam. Jurnal Akuntansi. 02(01): 22-31.
Wiku, A. 2012. Analisis Ekonomi Lingkungan dan Audit Lingkungan. Jurnal Dinamika Ekonomi dan Bisnis. 1(1): 2-13.
Witjaksono, R. B. dan S. Djaddang. 2018. Valuasi Kesadaran Lingkungan, Corporate Social Responsibility terhadap Kualitas Laba dengan Moderasi Komite Audit. Jurnal Ekonomi dan Bisnis, 21(1): 97-114.
Yudhanta, S. 2014. Akuntansi Lingkungan dan Akuntansi Manajemen Sebagai Suatu Komponen Dasar Strategi Bisnis. Jurnal Infestasi. 5(1): 1-21.
Yusuf, M. Y. 2017. Kemiskiskinan dan Pendapatan Nelayan di Jawa Indonesia. Jurnal Geografi. 2(5): 67-73.