Strategi Dakwah Muhammadiyah dalam Meningkatkan Kesadaran Beragama

  • Muliaty Amin Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Alauddin Makassar
    (ID)
  • Andi Abd. Hamzah Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Alauddin Makassar
    (ID)
  • Humaerah Humaerah Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Alauddin Makassar
    (ID)

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana strategi dakwah Muhammadiyah dalam upaya meningkatkan kesadaran beragama di Desa Balassuka Kabupaten Gowa dan apa saja faktor pendukung dan penghambat pelaksanaan strategi dakwah Muhammadiyah dalam meningkatkan kesadaran beragama di Desa Balassuka Kabupaten Gowa. Hasil penelitian menunjukkan bahwa strategi dakwah Muhammadiyah dalam upaya meningkatkan kesadaran beragama di Desa Balassuka Kabupaten Gowa adalah: 1) Membuat amal usaha 2)Pengajian, 3) Melakukan Pengkaderan Baitul Arqam, dan 4) Membentuk dakwah jamaah dengan gotong royong. Adapun faktor pendukung strategi dakwah Muhammadiyah dalam meningkatkan kesadaran beragama yaitu: 1) Muhammadiyah memiliki organisasi otonom, 2) Program kerja yang dilaksanakan, 3) kerja sama antara majelis tablig dan mubaligh, 4) Adanya amal usaha 5) Dukungan dari Pemerintah. Adapun faktor penghambatnya yaitu: 1) Adanya masyarakat mempertahankan kepercayaan leluhur, 2) Materi Dakwah.

##plugins.generic.usageStats.downloads##

##plugins.generic.usageStats.noStats##

Referensi

Amin, M. (2010). Dakwah Jamaah

Berwawasan Gender. Alauddin Press.

Arifuddin. (2015). Keluarga Dalam

Pembentukan Akhlak Islamiah. Ombak.

Arsam. (2015). Startegi Dakwah Dalam

Menanamkan Nilai-nilai Islam

Rahmatan Lil’Alamin Di Lingkungan

Masyarakat. Jurnal Komunika, 9(2),

–301.

https://media.neliti.com/media/public

ations/146582-ID-none.pdf

Aziz, A. (2017). Ilmu Dakwah. PT Fajar

Interpratama Mandiri.

Kusnawan, A., Muhtadi, A. S., Safei, A. A.,

Sambas, S., & Enjang. (2009). Dimensi

Ilmu Dakwah. Widya Padjadjaran.

Lapidus, I. M. (2000). Sejarah Sosial Umat

Islam (Ke-III). PT Raja Grafindo Persada.

Maria, U. H. (2012). Pembinaan Masyarakat

Melalui Dakwah Muhammadiyah Di

Kabupaten Sragen Tahun 1985-2005.

Journal of Indonesian History, 1(1), 55–

file:///C:/Users/PC/Downloads/2226-

Article Text-4430-1-10-20131026.pdf

Mubasyaroh. (2017). Strategi Dakwah

Persuasif dalam Mengubah Perilaku

Masyarakat. Ilmu Dakwah: Academic

Journal for Homiletic Studies, 11(2).

https://doi.org/https://doi.org/10.155

/idajhs.v11i2.2398

Mulkhan, M. (2000). Islam Murni dalam

Masyarakat Petani. Bentang.

Munawar, S. A. Al. (2015). Fikih Hubungan

Agama. Ciputat Press.

Rahmat, J. (2007). Psikologi Agama. PT Raja

Grafindo Persada.

Rustandi, R., & Sahidin, S. (2019). Analisis

Historis Manajemen Dakwah

Rosulullah Saw dalam Piagam

Madinah. Tamaddun: Jurnal Sejarah

Dan Kebudayaan Islam, 7(2).

https://doi.org/10.24235/tamaddun.v

i2.5503

Usman, F. (2002). Dialog Pluralisme Agama.

LKIS.

Wahidin, S. (2012). Pengantar Ilmu Dakwah.

PT Raja Grafindo Persada.

Diterbitkan
2021-02-15
Bagian
Artikel
Abstrak viewed = 515 times