Karyotipe Kromosom pada Tanaman Bawang Budidaya (Genus Allium; Familia Amaryllidaceae)(Sebuah Review)

  • Alifah Zul Amnah Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar
  • Isna Rasdianah Aziz

Abstract

Genus Allium merupakan salah satu genus tanaman yang sangat dibutuhkan di dunia dan memiliki banyak manfaat tetapi di Indonesia tidak semua jenis genus ini ada, maka untuk memenuhi kebutuhan itu dilakukan import bawang dari luar. Hal tersebut tentu menjadi masalah tersendiri maka dari itu perlu diadakannya pemuliaan agar dkebutuhan genus ini dapat terpenuhi. Proses pengklasifikasian kromosom dapat dilakukan dengan membedakan ukuran panjang dan bentuk dari kromosom yang dapat menghasilkan ideogram, proses pemgklasifikasian ini disebut juga dengan karyotype. Kromosom adalah bentuk nukleoprotein, yang membawa materi informasi genetik yaitu DNA yang berfungsi sebagai unit penurunan sifat dan juga membawa informasi untuk mengatur aktivitas sel.

 

Abstract viewed = 1800 times