AL-IRAQI DAN PEMIKIRANNYA DALAM KITAB AL-TABSHIRAH WA AL-TADZKIRAH
Abstract
Ulama hadis dahulu sangat memperhatikan faidah atau nilai yang dapat diambil oleh para pembaca karyanya. Memberikan penjelassan dengan penjelasan yang sangat luas namun dapat diringkas secara tepat tanpa adanya perpanjangan kata yang tidak berfaidah. Kefahaman al-Iraqi sangat penting dikaji dalam ketika men-syarh kitab Ibnu Sholah karena keluasan ilmunya dapat menambahkan hal-hal yang baru dalam penulisannya.
Tulisan ini berupaya memberikan kontribusi tentang al-Iraqi dan Pemikirannya agar menjadi sebuah khazanah kekayaan keilmuwan dikalangan pengkaji hadis dan ilmu hadis, lebih spesikfik pada bidang ulum hadis khusunya dalam bidang takhrij al hadis.References
Abu Ali Muhammad bin Ali bin Muhammad bin Abdullah asy-Syaukani, ash-Shan’ani, Irsyad al-Fuhul. Beirut: Dar al-Fikr, tt.
Ahmad Muhammad Syakir, al-Ba’its al-Hatsits fi Ikhtishar ‘ulum al-Hadits. Beirut: Dar al-Fikr, tt.
Al-Ramahurmuzi, al-muhaddits al-Fashil, Damaskus: Dar al-Fikr, 1984
Hasyim Abbas, Kritik Matan Hadis, Yogyakarta: Cet. 1, Teras, 2004
Mahr Yasin Fahl. Syarah Al-Tabshirah Wa Al-Tadzkirah, al-Maktabah al-Syamilah. Dar al-Kutub al-‘Ilmiyah, Beirut: Libanon. tt.
M. Abdurrahman, Pergeseran Pemikiran Hadis. Jakarta: Paramadina, 1999
Zainuddin al-Iraqi, Alfiyahal-Hafiz al-Iraqi fi ‘Ulum al-Hadits. Dar al-Kutub al-‘Ilmiyah, Beirut: Libanon. tt.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
(1) Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
(2) Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
(3) Authors should sign copyright transfer agreement when they have approved the final proofs sent by Biogenesis prior the publication.