Pengobatan Covid-19 dalam Perspektif Hadis
Abstrak
Corona Virus Disease 2019 merupakan virus yang muncul pertama kali didaerah Wuhan, Cina. Virus tersebut muncul pada pertengahan tahun 2019 kemudian dikabarkan masuk ke Indonesia pada akhri tahun 2019. Virus ini menyerang organ pernapasan sehingga memberikan efek kejang-kejang pada orang yang terjangkit dan bersifat menular dengan berbagai media penularan. Salah satu metode yang dilakukan untuk menekan jalur penyebarannya adalah dengan penyuntikan Vaksin Covid-19. Islam sebagai agama yang elastis pada perkembangan zaman dan tempat telah menjelaskannya dengan berdasar pada subtansi dari Al-Qur’an dan Hadis. Rasulullah Saw. telah menjelaskan tentang pentingnya berobat ketika terjangkit suatu penyakit. Dalam tulisan ini, akan dijelaskan pandangan Hadis Nabi terkait perintah berobat dengan eksistensi vaksin covid-19.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
(1) Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgment of the work's authorship and initial publication in this journal.
(2) Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgment of its initial publication in this journal.
(3) Authors should sign copyright transfer agreement when they have approved the final proofs sent by Biogenesis prior the publication.