SIX MEDICINE QOULAN DALAM MENGATASI KEKERASAN GURU TERHADAP SISWA DI LEMBAGA PENDIDIKAN

  • Siti Aisyah Universitas Nurul Jadid
    (ID)
  • Muhammad Munif Universitas Nurul Jadid Paiton Probolinggo
    (ID)

Abstract

Tulisan ini akan mendeskripsikan bagaimana bentuk-bentuk tindak kekerasan dapat terjadi dalam lembaga pendidikan, latar belakang dan dampak dari tindak kekerasan yang dilakukan guru terhadap siswa, serta mengetahui upaya mengatasi tindak kekerasan yang terjadi di lembaga pendidikan. Penelitian ini meggunakan library research, dengan mengambil data yang bersumber dari berbagai literatur ilmia, lalu dianalisis menggunakan analisis isi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa beberapa kasus kekerasan yang dilakukan oleh guru terhadap siswa baik dari kekerasan fisik, maupun psikis mengakibatkan siswa kehilangan motivasi belajar dan kehilangan kepercayaan diri. Ajaran Islam dengan kitab sucinya al-Qur’an sebagai pedoman bagi umat Islam mempunyai jalan keluar untuk mengatasi permasalahan ini denga cara membangun komunikasi yang baik antara guru dengan siswa melalui keknik “Qoulan”  yang apabila diterapkan dalam berkomunikasi dapat berimplikasi pada harmonisnya hubungan guru dan siswa.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Abdurahman, ‘Implikasi UUSPN Terhadap Pendidikan Islam’, Al-Tanzim : Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 1.1 (2017), 19–35

Alwi, Muhammad, Bambang Wahyu Wiyono, Ibrahim Bafadhal, and Ali Imron, ‘Diskripsi Hubungan Kepribadian, Emosi Dan Perilaku “Orientasi Service” Guru Di Era Industri 4.0’, Al-Tanzim : Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 3.1 (2019), 227–50 <https://doi.org/10.33650/al-tanzim.v3i1.519>

Awwaliyah, Robiatul, and Hasan Baharun, ‘Pendidikan Islam Dalam Sistem Pendidikan Nasional (Telaah Epistemologi Terhadap Problematika Pendidikan Islam)’, Jurnal Ilmiah DIDAKTIKA, 19.1 (2018), 34–49 <https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004>

Babuta, Asma Is, and Abdul Rahmat, ‘Peningkatan Kompetensi Pedagodik Guru Melalui Pelaksanaan Supervisi Klinis Dengan Teknik Kelompok’, Al-Tanzim: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 3.1 (2019), 1–28

Fauzi, Ahmad, Rosyadi BR, and Hasan Baharun, ‘Analysis Study of Parental Choice of Education in The Millenial Era’, Nadwa : Jurnal Pendidikan Islam, 12.51 (2018), 311–30

Fauzi, Imron, ‘Dinamika Kekerasan Antara Guru Dan Siswa Studi Fenomenologi Tentang Resistensi Antara Perlindungan Guru Dan Perlindungan Anak’, Jurnal Pendidikan Islam, Vol. 10.2 (2017), 41–69

Hasan Baharun; Febri Deflia Finori, ‘Smart Techno Parenting : Alternatif Pendidikan Anak Pada Era Tekhnologi Digital’, Jurnal Tatsqif, 17.1 (2019), 52–69 <https://doi.org/10.20414/jtq.v17i1.625>

Hornby, AS, Oxford Advanced Learner’s Minidictionary of Current English, 1988

Kadir, Abdul, Dasar-Dasar Pendidikan, 2012

Magta, Mutiara, ‘Konsep Pendidikan Ki Hajar Dewan Tara Pada Anak Usia Dini’, Jurnal Pendidikan Usia Dini, Vol. 7.No. 2, 221–33

Mahfudin, Rudi, Universitas Negeri Jakarta, Firdaus Wajdi, Universitas Negeri Jakarta, Yusuf Ismail, and Universitas Negeri Jakarta, ‘Konsep Pendidikan Islam KH Abdullah Bin Nuh Dan Relevansinya Dengan Pendidikan Islam Modern’, Jurnal Studi Al-Qur’an, Vol. 13.No. 2 (2017), 143–57

Muhamad, Abdullah bin, ‘Tafsir Ibnu Katsir Jilid 5 2.3.pdf’, p. 343

Muis, Tamsil, ‘Tindakan Kekerasan Guru Terhadap Siswa Dalam Internalisasi Belajar Mengajar (Studi Ksusus Di SMA Surabaya)’, Jurnal Pendidikan, Vol. 2.No. 1 (2017), 72–76

Munawar, Munawar, ‘Supervisi Akademik: Mengurai Problematika Profesionalisme Guru Di Sekolah’, Al-Tanzim: Jurnal Manajemen Pendidikan Islam, 3.1 (2019), 135–55 <https://doi.org/10.33650/al-tanzim.v3i1.522>

‘No Title’, UUD RI No. 20 Thn 2003 Tentang Sisitem Pendidikan Nasional, 1, 2003

Nur Cholifa Amaulut Diyah, ‘Kekerasan Dalam Pendidikan (Studi Fenomenologi Perilaku Kekerasan Di Panti Rehabilitasi Sosial Anak)’, Jurnal Paradigma, Vol. 4.No. 3 (2016), 1–12

Rusmin B., Muhammad, ‘Konsep Dan Tujuan Pendidikan Islam’, Jurnal Inspiratif Pendidikan, Vol. 6.No. 1, 72

‘Undang -Undang Republik Indonesia No 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan Nasional’, 2003

Wahid, Abd Hamid, Chusnul Muali, and Kholifatur Rafikah, ‘Pengembangan Karakter Guru Dalam Menghadapi Demoralisasi Siswa Perspektif Teori Dramaturgi’, Jurnal Mudarrisuna, 8.1 (2018), 102–26

wahidin, unang; Ahmad, Syaefuddin, ‘Teori-Teori Pendidikan Alam Al-Qur’an’, Jurnal Pendidikan Islam, Vol. 7.No. 1 (2018), 47–66

Wahidin, Unang, ‘Peran Strategis Keluarga Dalam Pendidikan Anak’, Edukasi Islami : Jurnal Pendidikan Islam, 1.2 (2017) <https://doi.org/10.30868/ei.v1i02.19>

Wasitohadi, ‘Hakekat Pendidikan Dalam Perspektif John Dewey Tinjauan Teoritis’, Jurnal Satya Widya, Vol. 30.No. 1 (2014), 49–61

Published
2020-08-07
How to Cite
Aisyah, S. and Munif, M. (2020) “SIX MEDICINE QOULAN DALAM MENGATASI KEKERASAN GURU TERHADAP SISWA DI LEMBAGA PENDIDIKAN”, Inspiratif Pendidikan, 9(2), pp. 35-52. doi: 10.24252/ip.v9i2.14948.
Abstract viewed = 743 times