ANTOLOGI RAJAWALI SATU SAYAP KARYA ULFATIN CH SEBAGAI MATERI AJAR BAHASA INDONESIA DI SMA
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk, 1) mendeskripsikan kajian stilistika dari jenis bahasa kiasan dan jenis citraan apa saja yang ada dalam antologi Rajawali Satu Sayap Karya Ulfatin Ch Karya; 2) mendeskripsikan relevansinya terhadap materi ajar bahasa indoensia di SMA. Dalam penelitian ini dengan menggunakan metode deskriptif kualitatif. Buku Antologi Rajawali Satu Sayap Karya Ulfatin Ch sebagai subjek penelitian. Analisis datanya menggunakan deskriptif kualitatif dengan mengkaji data berupa kalimat atau kata yang terdapat dalam buku antologi Rajawali Satu Sayap Karya Ulfatin Ch. Cara pengumpulannya dengan menggunakan metode pembacaan intensif secara berulang-ulang dan mencatat hasil pembacaan (baca catat). Sedangkan teknik keabsahan datanya dengan ketekunan pengamatan dan triangulasi. Hasil penelitiannya bahwa dalam buku antologi Rajawali Satu Sayap Karya Ulfatin Ch terdapat bahasa kiasan yaitu personifikasi, hiperbola, metafora, repitisi, aliterasi dan asonansi. Sedangkan bahasa citraan meliputi citraan penglihatan (visual), pendengaran (auditif), taktil, penciuman, dan gerak berikut penjabarannya. Penelitian ini direlevansikan dengan materi pembelajaran bahasa indonesia yang ada di RPP dengan KD 3.16 dengan mengidentifikasi suasana, tema, dan makna beberapa puisi yang terkandung dalam antologi puisi yang diperdengarkan atau dibaca.
Downloads
References
Ayu, I., Erlina, H., Santoso, D., & Apriyanto, S. (2020). Perspective of Parents of Online Learning in Pandemic Covid-19. Journal of Research in Business, Economics, and Education, 2(6), 1346–1350.
Aziza, R. (2022). Analysis of the Registers in Sport Articles in the Jakarta Post Online Newspaper. Journal Corner of Education, Linguistics, and Literature, 1(3), 157–167. https://doi.org/10.54012/jcell.v1i3.31
Azizah, Aida., & Setiana, Leli Nisfi. (2019). Kajian Stilistika Buku Antologi Puisi dan Aplikasi Pembelajaran di Perguruan Tinggi. Jurnal Pendidikan Bahasa Indonesia. Volume 07, nomor 1, pp 1-10.
Ch, Ulfatin. (2014). Rajawali Satu Sayap. Yogyakarta: Interlude.
Faizun, Mochammad. (2020). Analisis Gaya Bahasa dalam Puisi Ada Tilgram Tiba Senja karya W.S Rendra: Kajian Stilistika. KREDO: Jurnal Ilmiah Bahasa dan Sastra. Volume 04, nomor 1, pp 67-82.
Farkhatin, Lilis., Purnama, Wulan., & Irma, Cintya Nurika. (2020). Kajian Stilistika dalam Antologi Puisi Negeri Dongeng Karya Mahasiswa Universitas Peradaban. Jurnal GENRE Universitas Ahmad Dahlan. Volume 02, nomor 01, pp 28-35.
Fransori, Arinah. (2017). Analisis Stilistika pada Puisi kepada Peminta-Minta karya Chairil Anwar. Jurnal DEIKSIS. Volume 09, nomor 1, pp 1-12.
Hartavi, Andromeda Nova., Suyitno., & Wardani, Nugraheni Eko. (2019). Kajian Stilistika Pada Antologi Puisi Melipat Jarak karya Sapardi Djoko Damono dan Relevansinya dengan Pembelajaran Sastra di SMA Kota Surakarta. Seminar Nasional Inovasi Pembelajaran Bahasa Indonesia di Era Revolusi Industri 4.0
Hasanah, Dian Uswatun. (2019). Analisis Penggunaan Gaya Bahasa pada Puisi-Puisi karya Fadli Zon. KEMBARA: Jurnal Keilmuan Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya. Volume 05, nomor 1, pp 13-26.
Herman, M., Mulya, C., & Apriyanto, S. (2021). The Implementation of Education Financing Through Bos Fund Management in Improving. Jurnal Inspiratif Pendidikan, X(1), 90–101.
Inderasari, E. (2017). Experiential Learning dalam Kemampuan Apresiasi Puisi Mahasiswa Tadris Bahasa Indonesia FITK IAIN Surakarta. KEMBARA: Jurnal Keilmuan Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya. Volume 3, nomor 1, pp 23-32.
Kasanah, U., Zaini, M., Efendi, N., Wijayanto, A., & Setyowati, E. (2022). The Development of Smart Snake and Ladder Media in Mastery of English Vocabulary Grade III at SDI Babussalam Pandean Durenan Trenggalek. Journal Corner of Education, Linguistics, and Literature, 1(4), 216–226.
Keraf, Gorys. (2010). Diksi dan Gaya Bahasa. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.
Mabruri, Zuniar Kamaluddin. (2020). Kajian Tipografi Puisi-Puisi Indonesia. PRAKERTA (Jurnal Penelitian Bahasa, Sastra dan Pengajaran Bahasa Indonesia). Volume 03, nomor 1.
Mukhlis, Abdul., & Mulyani, Mimi. (2018). Pemanfataan Aspek Stilistika dalam Antologi Puisi Melipat Jarak Karya Sapardi Djoko Damono sebagai Materi Pengayaan Sastra di SMA. Jurnal Penelitian Humaniora. Volume 19, Nomor 1, pp 54-60.
MUZIATUN, HINTA, E., LANTOWA, J., NUGROHO, A. P., & APRIYANTO, S. (2020). STAMBULDUAPEDANG SHORT STORY BY IKSAKA BANU IN SLAVOJ Ž I Ž EK ’ S. International Journal of Mechanical and Production Engineering Research and Development, 10(August).
Nurhayati, Enung & Hidayati, Yayu Wahyuni. (2019). Diksi dan Bahasa Figuratif Sastra Perjalanan dalam Antologi Puisi A Romantic Journey The Beginning Karya Desi Anwar: Kajian Stilistika. Yayasan Akrab Pekanbaru, Jurnal AKRAB Juara. Volume 04, Nomor 02, pp 87-99.
Nurjannah, Yuli Yulianti., Agustina Putri Ayu Chandra., Aisah, Cucu.,& Fimansyah, Dida. (2018). PAROLE (Jurnal Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia). Volume 01, nomor 4, pp 535-542.
Pradopo, Rachmat Djoko. (2007). Beberapa Teori, Kritik, dan Teknik dan Penerapannya. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Ratna, Nyoman Kutha. (2007). Teori, Metode, dan Teknik Penelitian Sastra. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Rohmatika, Alvyna. (2018). Repetisi dalam Antologi Puisi Buku Latihan Tidur Karya Joko Pinurbo: Kajian Stilistika. BAPALA. Volume 05, nomor 02, pp 1-15.
Sari, Norma Atika. (2019). Retorika Subversif dalam Sajak-Sajak Wiji Thukul: Kajian Stilistika. INTELEKTIVA: Jurnal Ekonomi, Sosial & Humaniora. Volume 01, Nomor 5, pp 34-45.
Septiani, Dwi. (2020). Majas dan Citraan dalam Puisi “Mishima” karya Goenawan Mohamad (Kajian Stilistika). Jurnal Sasindo Unpam. Volume 08, nomor 1, pp 12-24.
Setyawan, Bagus Wahyu., & Saddhono, Kundharu. (2020). Gaya Kebahasaan Rahmat Djoko Pradopo dalam antologi Geguritan Abang Mbarang. KEMBARA: Jurnal Keilmuan Bahasa, Sastra, dan Pengajarannya. Volume 06, nomor 02, pp 142-155.
Suryadi, A. I. (2022). Children Empowerment in C . S . Lewis ’ novel “ The Lion , the Witch and the Wardrobe .” Journal Corner of Education, Linguistics, and Literature, 1(4), 207–215.
Triana, Y., Sari, I. F., & Apriyanto, S. (2020a). Language features and causes of suicide case from forensic linguistics point of view. International Journal of Psychosocial Rehabilitation, 24(6), 7955–7966.
Triana, Y., Sari, I. F., & Apriyanto, S. (2020b). Language features and causes of suicide case from forensic linguistics point of view. International Journal of Psychosocial Rehabilitation, 24(6), 7955–7966. https://doi.org/10.37200/IJPR/V24I6/PR260803
Wulandari, N. (2022). Analysis of Infinitive Phrases in Novel By J . K . Rowling ‘ Harry Potter and the Sorcerer ’ s Stone ’. Journal Corner of Education, Linguistics, and Literature, 1(4), 199–206.
Yansyah, M. (2022). The Effectiveness of Teacher Performance Management in the Implementation of Student Learning. Journal Corner of Education, Linguistics, and Literature, 1(4), 227–234.