PEMBELAJARAN ONLINE PAI DI SMAN 1 TEMPEL PADA MASA PANDEMI COVID 19
Abstrak
Penelitian ini mengkaji pembelajaran online PAI di SMAN 1 Tempel selama masa pandemi covid-19. Penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif deskriptif. Dimana pengumpulan data dalam penelitian ini dilakukan dengan menggunakan teknik wawancara terhadap guru PAI di SMAN 1 Tempel. Dalam penelitian ini ditemukan bahwa pembelajaran PAI di SMAN 1 Tempel sepenuhnya dilakukan secara online. Kemudian guru PAI dalam proses pembelajaran memanfaatkan beberapa aplikasi pembelajaran seperti google classroom, whatsapp, zoom meeting, dan youtube. Hal ini untuk mengefektifkan proses pembelajaran daring. Di antara metode yang digunakan adalah ceramah, tanya jawab, dan penugasan. Namun dalam proses pembelajaran online PAI ini juga terdapat berbagai kendala yang ditemukan. Seperti ketersediaan jaringan internet, paket data yang mahal, serta munculnya rasa malas dan jenuh. Sehingga komunikasi yang baik antara guru, siswa dan orangtua sangat dibutuhkan untuk mendukung pembelajaran yang dilakukan secara online ini.
##plugins.generic.usageStats.downloads##
Referensi
Akmal, Helmi, and Heri Susanto. “Efektıvıtas Penggunaan Aplıkası Pembelajaran Berbasıs Mobıle Smartphone Sebagaı Medıa Pengenalan Sejarah Lokal Masa Revolusı Fısık Dı Kalımantan Selatan Pada Sıswa Sekolah Menengah Atas.” Jurnal HISTORIA, Program Studi Pendidikan Sejarah 6, no. 2 (2018): 197–206.
Anshori, Sodiq. “Pemanfaatan Teknologi Informasi Dan Komunikasi Sebagai Media Pembelajaran.” Civic-Culture: Jurnal Ilmu Pendidikan PKn Dan Sosial Budaya 2, no. 1 (2019): 88–100.
Arsyad, Azhar. Media Pembelajaran. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada, 2011.
Belawati, Tian. Pembelajaran Online. 1st ed. Tanggerang: Universitas Terbuka, 2019.
Fatoni, Abdurrahman. Metodologi Penelitian Dan Teknik Penyusunan Skripsi. Jakarta: Rineka Cipta, 2011.
Hamruni. Edutainment Dalam Pendidikan Islam & Teori-Teori Pembelajaran Kuantum. 2nd ed. Yogyakarta: Fakultas Tarbiyah, Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga, 2009.
Irianto, Yoyon Bahtiar. Kebijakan Pembaruan Pendidikan Konsep, Teori, Dan Model. Jakarta: PT. RajaGrafindo Persada, 2011.
Latief, Ruslan. Cara Belajar Siswa Aktif (CBSA). Padang: Fakultas Tarbiyah, IAIN Imam Bonjol, 1985.
Masitoh, and Dewi Laksmi. Strategi Pembelajaran. Jakarta: DEPAG RI, 2009.
Moleong, Lexy J. Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: Remaja Rosdakarya, 2010.
Muchsin, Bashori, and Abdul Wahid. Pendidikan Islam Kontemporer. Bandung: Refika Aditama, 2009.
Mulyasa, E. Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan. Bandung: Remaja Rosdakarya, 2006.
Muntholi’ah. Konsep Diri Positif Penunjang Prestasi PAI. 1st ed. Semarang: Gunungjati dan Yayasan al-Qalam, 2002.
Pane, M.D.A. “Belajar Dan Pembelajaran.” FITRAH: Jurnal Kajian Ilmu-Ilmu Keislaman 2, no. 3 (2017): 333–52.
Ramayulis. Metodologi Pendidikan Agama Islam. Jakarta: Radar Jaya Offset, 2014.
———. Metodologi Pengajaran. Batusangkar: Fakultas Tarbiyah, IAIN Imam Bonjol, 1979.
Rohani, Ahmad HM. Pengelolaan Pengajaran, Sebuah Pengantar Menuju Guru Profesional. Jakarta: PT. Rineka Cipta, 2016.
Sagala, Syaiful. Konsep Dan Makna Pembelajaran. Bandung: Alfabeta, 2003.
Soyomukti, Nurani. Teori-Teori Pendidikan. Yogyakarta: Ar-Ruzz Media, 2010.
Sugiyono. Metode Penelitian Pendidikan Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Dan R&D. Bandung: Alfabeta, 2010.
Suwahyu, Irwansyah. “AKSIOLOGI PEMIKIRAN PENDIDIKAN ISLAM SYEKH NAWAWI AL-BANTANI DI ERA GLOBALISASI.” Tadrib: Jurnal Pendidikan Agama Islam 6, no. 2 (2021): 229–43.
———. “PENDIDIKAN KARAKTER DALAM KONSEP PEMIKIRAN PENDIDIKAN KI HAJAR DEWANTARA.” INSANIA: Jurnal Pemikiran Alternatif Kependidikan 23, no. 2 (2018).
Suwahyu, Irwansyah, and Amri Rahman. “Pemanfaatan Media Daring Pada Pembelajaran PAI Di Masa Pandemi Covid 19.” Intec: Information Technology Education Journal 1, no. 1 (2022): 110–15.
Uno, Hamzah B. Model Pembelajaran Menciptakan Proses Belajar Mengajar Yang Kreatif Dan Efektif. Jakarta: PT Bumi Aksara, 2012.