Pengaruh Religiusitas dan Komitmen terhadap Kinerja Karyawan
Abstract
Tingginya jumlah perusahaan ritel yang ada di Indonesia mengharuskan perusahaan memberikan pelayan yang terbaik bagi konsumen. Pelayanan yang diberikan berasal dari kinerja tenaga kerja disetiap perusahaan. Tenaga kerja yang ada perlu dilakukan peningkatan kualitas dan kuantitas agar dapat berdampak pada kinerjanya yang baik. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh religiusitas dan komitmen terhadap kinerja karyawan di PT. Cahaya Amanah NF secara parsial dan simultan. Penelitian ini menggunakan jenis kuantitatif dengan pendekatan asosiatif. Penelitian ini menggunakan kuesioner dengan model skala likert dibantu aplikasi SPSS 23. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa religiusitas dan komitmen memiliki pengaruh terhadap kinerja karyawan. Berdasarkan uji F yang telah dilakukan menunjukkan religiusitas tidak berpengaruh terhadap kinerja karyawan tetapi komitmen memiliki pengaruh terhadap kinerja karyawan.Downloads
References
Adams, Stacy. The Impact of Religiosity and Locus of Control on Academic Achievement in College Students. Webster University, (online). (https://www3.dbu.edu/jeanhumphrey s/SocialPsych/religiositylocus.htm), diakses 07 April 2020.
Akbar, dkk. 2017. Pengaruh Komitmen Organisasional terhadap Kinerja (Studi pada Karyawan PT Pelindo Surabaya). Jurnal Administrasi Bisnis, Vol 47, No 2.
Alfisyah, Karina Dewi dan Anwar, Moch. Khoirul. 2018. Pengaruh Religiusitas terhadap Kinerja Karyawan Muslim Kantor Pusat PT. Perkebunan Nusantara XI. Jurnal Ekonomi Islam, Vol 1, No 2, Hal 99-100.
Amir, Mohammad Faisal. 2015. Memahami Evaluasi Kinerja Karyawan: Konsep dan Penilaian Kinerja di Perusahaan. Jakarta: Mitra Wacana Media.
Ancok, Djamaludin & Suroso, Fuat Nashori. 2015. Psikologi Islami: Solusi Islam atas Problem-Problem Psikologi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
Badan Pusat Statistik. 2019. 2018, Terdapat 1.131 Toko Modern di Indonesia. Databoks, (online), (https://databoks. katadata.co.id/datapublish/2019/03/27/2018-terdapat-1131 -toko-modern-di-indonesia), diakses 15 Desember 2019.
Badan Pusat Statistik. 2019. Keadaan Ketenagakerjaan Indonesia Februari 2018. BPS, (online), (https://www.turc.or.id/wp-content/uploads/2018/06/BPS_Berita-Resmi-StatsitikKeadaan-Ketenagakerjaan-Indonesia-Februari-2018.pdf), diakses 07 Februari 2020.
Bukit, Benjamin. Dkk. 2017. Pengembangan Sumber Daya Manusia. Yogyakarta: Zahir Publishing.
CEIC Data. 2019. Indonesia Pertumbuhan Penjualan Ritel. CEIC Data (online), (https://www.ceicdata.com/id/indicator/ indonesia/retail-sales-growth), diakses 15 Desember 2019.
Hidayah, Rina. 2016. Pengaruh Religiusitas dan Kecerdasan Emosional terhadap Kinerja Guru di MAN Kota Banjarmasin. Tesis tidak diterbitkan. Banjarmasin: Institut Agama Islam Negeri Antasari.
Jalaluddin. 2009. Psikologi Agama. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
Jatmiko, Enggar Dwi, dkk. 2015. Pengaruh Motivasi Kerja dan Komitmen Organisasional terhadap Kinerja Karyawan (Studi pada Karyawan Kompartemen Pabrik II PT Petrokimia Gresik). Jurnal Administrasi Bisnis, Vol 21, No 1.
Karim, Sukri. 2017. Hubungan Gaya Kepemimpinan Transformasional dan Religiusitas dengan Kinerja Karyawan. Psikoislamedia Jurnal Psikologi, Vol 2, No 2.
Kaswan. 2012. Manajemen Sumber Daya Manusia untuk Keunggulan Bersaing Organisasi. Yogyakarta: Graha Ilmu.
KBBI. 2020. KBBI Daring, (online), (https://kbbi.kemdikbud.go.id /entri/kinerja), diakses pada 13 Februari 2020.
Mathis, Robert L dan Jackson, John H. 2006. Human Resource Manajemen: Manajemen Sumber Daya Manusia. Jakarta: Salemba Empat.
Nurdaya, Adi Darma. 2018. Pengaruh Religiusitas dan Spiritualitas terhadap Kinerja Karyawan, (online). (eprints.ums.ac.id), diakses 17 April 2020.
Otoritas Jasa Keuangan. 2019. Statistik Perbankan Syariah, (online), (https://ojk.go.id/id/kanal/syariah/data-dan-statistik/statistik-perbankan-syariah/Default.aspx), diakses 07 November 2019.
Sapitri, Ranty. 2016. Pengaruh Komitmen Organisasi terhadap Kinerja Karyawan Perusahaan Listik Negara Area Pekanbaru. JOM Fisip, Vol 3 No 2.
Sinambela, Lijan Poltak. 2012. Kinerja Pegawai: Teori, Pengukuran, dan Implikasi. Yogyakarta: Graha Ilmu.
Soelistya, Djoko. 2017. Membangun Komitmen Karyawan Melalui Social Esteem. Sidoarjo: Nizamia Learning Center.
Sopiah. 2008. Perilaku Organisasional. Yogyakarta: Andi Offset.
Sugiarto. dkk. 2015. Metodologi Penelitian Hospitaliti & Pariwisata. Tangerang: PT Matana Publishing Utama.
Sugiyono. 2016. Metode Penelitian Pendidikan: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta.