Pembaruan Islam Indonesia dalam Masa Prakemerdekaan

Main Article Content

Jalaluddin Rahman

Abstract

Ajaran Islam disadari tercemarkan oleh ajaran setempat sehingga perlu dibersihkan terutama dalam soal aqidah dan ibadah. Pembaruan tidak terkait utama dengan akidah dan ibadah, melainkan terkait dengan masalah muamalah (sosial kemasyarakatan). Selain itu, kemodernan selalu terkait dengan pengaruh kamujan iptek Barat yang akhirnya membawa pula pengaruh kepada paham umat Islam.

Downloads

Download data is not yet available.

Article Details

How to Cite
Rahman, J. (1). Pembaruan Islam Indonesia dalam Masa Prakemerdekaan. Jurnal Adabiyah, 1, 50-61. Retrieved from https://journal3.uin-alauddin.ac.id/index.php/adabiyah/article/view/12283
Section
Artikel