PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN GROUP TO GROUP EXCHANGE BERBANTUAN MEDIA MIND MAPPING DAN METODE CERAMAH TERHADAP HASIL BELAJAR BIOLOGI SISWA KELAS X MA FIRDAUS TOMPOBALANG KABUPATEN MAROS

  • Muhammad Fuad UIN Alauddin Makassar
    (ID)
  • Ilyas Ismail UIN Alauddin Makassar
    (ID)
  • Hamansah Hamansah UIN Alauddin Makassar
    (ID)

Abstract

Penelitian ini merupakan jenis penelitian Intact-Group Comparison.Tujuan penelitian ini adalah untukmeningkatkan hasil belajar biologi siswa denganmelakukan penerapan strategi pembelajaran group to group exchange berbantuan media mind mapping terhadap hasil belajar biologi siswa kelas X MA Firdaus Tompobalang Kabupaten Maros. Populasi dalam penelitian ini adalahseluruh siswa MA Firdaus yang berjumlah 73 siswa dan sampel penelitian ini adalah 30 siswa.Teknik pengambilan sampel yaiturandom sampling.Instrumen penelitian yang digunakan adalah tes hasil belajar berupa soal pilihan ganda sebanyak 20 nomor. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis statistik deskriptif dan statistik inferensial dengan uji hipotesis menggunakan uji t berpasangan. Berdasarkan hasil penelitian yang dilakukan ditemukan bahwa hasil belajar biologi siswa yang diajar menggunakanstrategi pembelajaran group to group exchange dengan media mind mapping diperoleh rata-rata sebesar 79,7% dan standar deviasi sebesar 7,3474. Hasil belajar biologi siswa yang diajar menggunakan metode ceramah diperoleh nilai rata-rata sebesar 73,33 dan standar deviasi sebesar 6,0785.Berdasarkan hasil analisis data statistik inferensial pada uji-t diperoleh nilai p = 0,387 untuk  = 0,05, maka secara statistik hipotesis  ditolak atau diterima. Hal ini mengindikasikan bahwa penerapan strategi pembelajaran group to group exchange berbantuan media mind mappingberpengaruh positif dalam meningkatkan hasil belajar siswa.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arsyad, Azhar. (2004). Media Pembelajaran. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Mulyasa, E. (2005). Menjadi Guru Profesional. Bandung: PT RosdaKarya.

Gafur, Abdul. (2012). Desain Pembelajaran : Konsep, Model, dan Aplikasinya dalam Perencanaan Pelaksanaan Pembelajaran.Yogyakarta: Penerbit Ombak.

Rapi, Muh. (2012). Pengantar Strategi Pembelajaran (Pendekatan Standar Proses). Makassar: Alauddin University Press.

Undang-Undang RI Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional.

Primasari, dkk. (2014). Penggunaan Media Pembelajaran di Madrasah Aliah Negeri Se-Jakarta Selatan. Jurnal Pendidikan EDUSAINS. 6 (1).

Rosmaini, S, Nursal, dan Noprianti, R. (2010). Penerapan Strategi Pembelajaran Group to Group Exchange (GGE) Untuk Meningkatkan Motivasi dan Hasil Belajar Siswa Kelas XI IA SMA Negeri 1 Kuantan Hilir Tahun Pelajaran 2010/2011. Jurnal Pendidikan Sains dan Biologi. 7 (2).

Sanjaya, Wina. (2007). Strategi Pembelajaran. Jakarta: Kencana Prenada Media Group.

Saud, Udin Syaefuddin. (2009). Pengembangan Profesi Guru.Bandung: Alfabeta.

Sugiyono. (2016). Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Cet. XXIII; Bandung: Alfabeta.

Wahyuni, Loria. (2015). Pengaruh Pembelajaran Active Learning Tipe Group to Group Exchange (GGE) terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Matematika Siswa Kelas VIII MTsN Koto Majidin Tahun Pelajaran 2014/2015. Jurnal Penelitian Universitas Jambi: Seri Humaniora. 17 (2): 19-25.

Published
2020-02-27
Section
Artikel
Abstract viewed = 327 times