Penerapan Undang-Undang Perlindungan Konsumen Nomor 8 Tahun 1999 dalam Memberikan Perlindungan Hukum yang Adil Bagi Konsumen

  • Asrul Aswar Universitas Indonesia Timur
    (ID)
  • Resdianto Willem Universitas Hasanuddin
    (ID)
Keywords: Consumer protection; Effectiveness; Law

Abstract

Undang-Undang Perlindungan konsumen diharapkan dapat mewujudkan perlindungan konsumen berarti mewujudkan berbagai dimensi yang satu sama lain mempunyai keterkaitan dan saling ketergantungan antara konsumen, pengusaha, dan pemerintah, dimana pada satu pihak mempunyai manfaat bagi konsumen namun disisi lain dapat mengakibatkan kedudukan pelaku usaha dan konsumen menjadi tidak seimbang dan konsumen berada pada posisi yang lemah. Pentingnya perlindungan konsumen dan pengusaha terhadap iklim ekonomi yang kondusif. Dari munculnya masalah yang sering dihadapi oleh konsumen, perlu adanya sebuah peraturan perundang-undangan yang mengatur tentang perlindungan konsumen dan perilaku produsen dalam melakukan transaksi. Dalam hal ini Undang-undang hukum positif yang mengatur tentang konsumen dan produsen terdapat dalam UU No. 8 Tahun 1999 tentang perlindungan konsumen.

References

Buku :
Achmad Ali, Menguak Teori Hukum (Legal Theory) dan Teori Peradilan (Judicial prudence) Termasuk Interpretasi Undang-Undang (Legis prudence), Jakarta: Kencana, 2009, hlm. 375
Andi Sry Rezky Wulandari & Nurdiyana Tadjuddin.2018. Hukum Perlindungan Konsumen, Jakarta: Mitra Wacana Media, hlm. 1,2.
Barda Nawawi Arief, Kapita Selekta Hukum Pidana, Bandung: Citra Aditya Bakti, 2003, hlm. 85.
Janus Sidabalok, Hukum Perlindungan Konsumen di Indonesia, Bandung: Cet.I, PT Citra Aditya Bakti, 2006.
Muhammad Ali, Penelitian Pendidikan Prosedur dan Strategi, Bandung: Angkasa, 1997
Richard M Steers, Efektivitas Organisasai Perusahaan, Jakarta: Erlangga, 1985
Romli Atmasasmita, Reformasi Hukum, Hak asasi manusia & Penegakan hukum, Bandung: Mandar Maju, 2001
Soerjono Soekanto, Op Cit., 2008, hlm. 8.
Internet :
https://www.dosenpendidikan.co.id/efektivitas-adalah/
https://www.jogloabang.com/pustaka/uu-8-1999-perlindungan-konsumen
https://repository.metrouniv.ac.id/id/eprint/3539/
https://dspace.uii.ac.id/bitstream/handle/123456789/31243/16410484-TA- Shabrina%20Paramitha.pdf?sequence=1&isAllowed=y
https://www.dosenpendidikan.co.id/efektivitas-adalah/
https://gatrik.esdm.go.id/assets/uploads/download_index/files/e39ab-uu-nomor-8-tahun- 1999.pdf
http://ejournal.unhasy.ac.id/index.php/irtifaq/article/download/427/384
http://journal.unla.ac.id/index.php/iustitia/article/download/1774/1075
Published
2023-03-09
Section
Volume 5 Nomor 1 Maret 2023
Abstract viewed = 647 times