LABA BATHIN DALAM PERSPEKTIF GUNUNGAN WAYANG

  • Diah Ayu Gustiningsih STIE Tri Dharma Nusantara

Abstrak

ABSTRAK

          Tujuan penelitian ini adalah untuk menggali dan mendalami dasar dari konsep bisnis yang dilakukan oleh pemilik usaha  industri tahu bapak wahyudi. Penelitian ini dilakukan dengan pendekatan hermeutika ,dengan menelaah konsep bisnis gunungan wayang yang menjadi dasar dalam berbisnis yaitu cipta, rasa dan karsa (tridaya). Hasil penelitian ini menggambarkan Laba secukupnya yang diambil oleh pemilik dengan mengorbangkan kemungkinan besar laba yang akan didapatkan dari operasional bisnis yang dilepaskan, kesempatan mendapatkan pemasukan dan keuntungan lebih demi mendapatkan kenyamanan atau ketenangan bathin dengan menyaksikan bahwa seluruh pedanggang yang membeli dan menjualkan barang buatannya ikut merasakan keuntungan dan tidak susah menjual barangnya karena harganya tidak mengikuti anomali yang seharusnya  hasil penelitian ini kemudian ditelaah dalam persepsi gunungan wayang.

Kata kunci : Laba , bathin, gunungan wayang, tridaya

 

ABSTRACT

The purpose of this research is to study and refine the business concept carried out by the tofu wahyudi business owner. This research was conducted by discussing hermeutics, by examining the concept of the gunungan wayang business which is the basis of doing business in creativity, taste and intention (tridaya). The results of this study reveal sufficient profit taken by the owner by sacrificing large profits to be obtained from the business operations released, the opportunity to get income and profit in order to get the comfort or enjoyment of the heart by bringing up pedikas who buy and sell the goods they need for profit and fail. selling the goods because they did not get the anomalous results needed for the results of this study were then examined in the perception of gunungan wayang.

Keywords : Profit, inner, gunungan wayang, tridaya

Referensi

DAFTAR PUSTAKA

Alimuddin, Andi Kusumawati, Muhammad Ashari dan Muhammad Irdam Ferdiansha. 2014. Production Costing Concept Based On Islamic Justice Value. IOS Journal Of Business And Management. Vol.16. Issue 7. Ver. III. Juli.

Arnold, B. & de Lange, P. 2004. Enron: an examination of agency problems. Critical Perspectives on Accounting, 15(6-7), PP.751-765. Available at :http://linkinghub.elsavier.com

Deegan, C 2006, 'Legitimacy theory' in Z. Hoque (ed.) Methodological Issues in Accounting Research: Theories, Methods and Issues, Spiramus, London, pp. 161-181.

Estes, R. 2005. Tyranny of The Bottom Line, Mengapa banyak perusahaan membuat orang baik bertindak buruk.Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama.

Hansen & Mowen. (2001). Manajemen Biaya. (Diterjemahkan oleh: Benyamin Molan). Buku II, hal 633. Penerbit Salemba Empat. Jakarta

Harahap Sofyan Syafri .2011, Teori Akuntansi Edisi Revisi 2011. Jakarta: Rajawali Pers.

Horngren, Charles T., Foster, George dan Datar, Srikant M. (1997). Edisi 9. Cost Accounting: A Managerial Emphasis, London : Prentice-Hall, Inc.

Jensen, M.C dan W.H. Meckling. 1976. Theory of The Firm: Manager Behaviour , Agency Cost and Ownership Structure. Journal of Financial Economicks, Vol.3, No.4 halm 305-360

Kahneman and Tversky, 1973. D. Kahneman, A. Tversky On the psychology of prediction. Psychological Review (1973) Davis, Jhon.P (1800-an). Corporation, II:269

Kusdewanti, Triyuwono & Djamhuri .2016. Teori Ketundukan : Gugatan Terhadap Agency Theory (edisi pertama). Malang:Yayasan Rumah Peneleh Seri Media dan Lestari.

Munir, Misbahun. 2012. Rasionalitas Bisnis Dan Makna Harta (Studi Fenomenologi Pada Tarekat Shiddiqiyyah Jombang). Disertasi. Program Doktor Ilmu Ekonomi Pasca Sarjana Universitas Brawijaya Malang.

Neuman .2000. Social Research Methods: Qualitative And Quantitatives Approachs fourth edition. Allyn and Bacon: Boston

Regan, T Deniss .1971. Effect of a Favor and Liking on Complience. Journal Of Experimental Social Psychology 7, 627-639

Shihab, M.Quraish. 1998. Wawasan Al-Qur’an Tafsir Maudhu’l Atas Pelbagai Persoalan. Mizan: Bandung

Sophanah,A., Sudarma, M., Ludiqdo, U., & Jamhuri (2003). Beyond Ceremony: The Impact of Local Wisdom on Publick Paticipation in Local Goverment Budgedting. Journal Management Accounting Research , 11 (1), 65-78.

Suwito .2012.. Paradoks laba: Konspirasi Perekayasan Angka Tinjauan Kritis dari Budi Pekerti Luhur Budaya Lokal. www.mami.or.id>AM_Suwito

Triyuwono, I. 2012. Akuntansi Syariah, Teori, Perspektif, dan Metodologi. Grafindo. Jakarta

Praditha, Riza. 2018. Akuntansi Spiritual: Usaha berbasih akhirat. Akuntansi Peradaban : Vol. IV No. 2 Hal. 65-74

Priyadi U. 2008. Peranan Inovasi Kelembagaan Pabrik Gula Madukismo Terhadap Pelaksanaan Usahatani tebu di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta. http://journal.uii.ac.id/index.php/JEP/article/viewFile/226/222 (Jan. 2012).

Purwoko, A. 2013. Gunungan: Nilai-nilai Filsafat Jawa. Graha Ilmu : Yogjakarta

Pusat Bahasa Depdiknas. 2002. Kamus Besar Bahasa Indonesia (Edisi Ketiga). Jakarta: Balai Pustaka.

Williamson O E . 1993. The Evolving Science of Organization. Journal of Institutional and Theoretical Economics. Vol. 149: 36-63.

Zohar, D. dan Marshal, I .2010.Spiritual Capital. California: Boerrett-Koehler Publiser

Diterbitkan
2019-12-30
Bagian
Vol. 5 No. 2
Abstrak viewed = 291 times