MANAJEMEN MODEL ASUHAN KEPERAWATAN PROFESIONAL (MAKP) TIM DALAM PENINGKATAN KEPUASAN PASIEN DI RUMAH SAKIT

  • Nurhidayah . Jurusan Keperwatan Fakultas Ilmu Kesehatan Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar
    (ID)

Abstract

Pelayanan kesehatan menjadi fokus tuntutan masyarakat pada umumnya, baik pemerintah maupun swasta. Oleh karena itu, mutu pelayanan kesehatan menjadi alasan per-tama bagi pasien dan keluarga dalam memilih rumah sakit. Salah satu upaya dalam rangka peningkatan pelayanan kesehatan yakni dengan peningkatan kualitas pelayanan keperawa-tan dengan memberikan rasa tanggung jawab yang lebih tinggi pada perawat sehingga ter-jadi peningkatan kinerja kerja dan kepuasan pasien. Pelayanan keperawatan ini diaplikasi-kan melalui penerapan model asuhan keperawatan profesional atau MAKP karena kepuasan pasien ditentukan salah satunya dengan pelayanan keperawatan yang optimal.
Manajemen Model Asuhan Keperawatan Profesional (MAKP) merupakan salah satu faktor yang berpengaruh terhadap kepuasan pasien di Rumah Sakit. Hasil analisis menun-jukkan bahwa Model Asuhan Keperawatan Profesional (MAKP) berbanding lurus dengan peningkatan mutu pelayanan kesehatan serta kepuasan pasien di Rumah Sakit.
Kata kunci : Model asuhan keperawatan professional, kepuasan pasien

Downloads

Download data is not yet available.

References

Al-Assaf, A.F.2009. Mutu Pelayanan Kesehatan Perspektif Internasional. Jakarta : EGC

Ali, Zaidin. 2001. Dasar – Dasar Keperawatan Profesional. Jakarta : Widya Medika

Anna, B. (2001). Seminar Nasional Model Keperawatan Profesional Mana-jemen Ruangan. Malang

Azwar, S. (1996). Menjaga Mutu Pela-yanan Kesehatan. Pustaka Sinar Harapan. Jakarta

Boy, S. (2004). Pemasaran Rumah Sakit. Konsursium Rumah Sakit Islam Jateng – DIY. Yogyakarta

Depkes, RI. (1994). Standar Asuhan Keperawatan. Direktorat Rumah Sa-kit Umum dan Pendidikan. Dirjen Pelayanan Medik. Jakarta.

Fiscbach, Documentating Care : Commu-nication, The Nursing Process and Documentation Standards, F A Da-vis Company, Philadelphia, 1991

Gilles, Dee Ann, Manajemen Keperawa-tan Suatu Pendekatan Sistem, Edisi Kedua, (Alih Bahasa : Drs. Dika Sukmana dkk), W.B. Saunders Com-pany, Philadelphia, 1989.

Gerson, R.F. (2002). Mengukur Kepuasan Pelanggan. PPM. Jakarta

Hamid, A.Y.S., 2001. Peran Profesi Keperawatan Dalam Meningkatkan Tangung Jawab Perawat Untuk Memberikan Asuhan Keperawatan Profesional Sehubungan Dengan Undang-Undang Konsumen. 005/BS/PPNI.

Katz, Jacquelile M. “Managing Quality A Guide to System-Wide Performance Management in Health Care" Mosby Year Book, 1998.

Kron,T. & Gray, A. (1987). The mana-jemen of patient care putting leader-ship skill to work, sixth edition. Phil-adelphia : W.B Saunders Company Nurachmah, E. (1998). Program Evaluasi Model Praktek Keperawa-tan Profesional. Jurnal Keperawatan Indonesia.Volume II

Nursalam, 2002. Manajemen Keperawa-tan ; Aplikasi Dalam Praktek Keperawatan Profesional, Salem-ba Medika, Jakarta

Potter dan Perry. 2005. Fundamental Keperawatan. Jakarta : EGC

Potter, Patricia A., RN. MSN et al, Funda-mental of Nursing, Concept, Process & Practice, Third Edition, Mosby Year Book, St. Louis, 1993

Priharjo, R. (2000). Praktik Keperawatan Profesional. EGC. Jakarta

Suarli dan Bahtiar, Yanyan. 2002. Mana-jemen Keperawatan. Jakarta : Er-langga

Sudarsono, R. (2000). Berbagai model praktek keperawatan professional di Rumah Sakit. Fakultas Ilmu Keperawatan Universitas Indonesia. Jakarta

Soeroso, S., 2003. Manajemen Sumber Daya Manusia Di Rumah Sakit Sukmarini, L. (1999). Mekanisme Kerja Tim Keperawatan Di Ruang Model Praktek keperawatan Profe-sional (MPKP) Irna B Lt. IV Kanan RSUPN- Cipto Mangunkusumo. Jurnal Keperawatan Indone-sia.Volume II,6(222-228).

Supriyanto, dkk. (2003). Analisis Kepua-san dan Harapan Pelanggan Dalam Rangka Peningkatan Kelas Utama Rumah Sakit Panti Rahayu Pur-wodadi – Grobogan. Jurnal Admin-istrasi Kebijakan Kesehatan. Vol-ume 1

Susilowati (1999). Makalah seminar Rela-tionship Marketing untuk Rumah Sa-kit. Pusat Manajemen Pelayanan Kesehatan FK-Universitas Gajah Mada. Yogyakarta

Tomey, Ann Marriner,“Guide To Nursing Management and Leadership" Mos-by-Year Book, Inc, 1996

Wijono, D. (1999). Manajemen Mutu Pe-layanan Kesehatan. Airlangga Uni-versity Press. Surabaya

Published
2014-09-11
Abstract viewed = 24811 times