Pemberdayaan siswa sekolah dasar dalam program aktivitas fisik di Kabupaten Gowa

  • Maghfirah Insan Sakinah Prodi Kesehatan Masyarakat, Universitas Islam Neger Alauddin Makassar, Makassar
    (ID)
  • Amelia Putri Prodi Kesehatan Masyarakat, Universitas Islam Neger Alauddin Makassar, Makassar
    (ID)
  • Yuli Setiawati Prodi Kesehatan Masyarakat, Universitas Islam Neger Alauddin Makassar, Makassar
    (ID)
  • Muhammad Azhari Yahya Prodi Kesehatan Masyarakat, Universitas Islam Neger Alauddin Makassar, Makassar
    (ID)
  • Riskawati Prodi Kesehatan Masyarakat, Universitas Islam Neger Alauddin Makassar, Makassar
    (ID)
Keywords: senam, siswa, kebugaran jasmani, sehat

Abstract

Senam pagi merupakan suatu aktiivtas fisik yang sangat perlu diadakan secara rutin untuk menjaga kesegaran jasmani para siswa di sekolah dan merupakan salah satu aktivitas jasmani yang efektif untuk membantu pertumbuhan dan perkembangan mereka. Tujuan pengabdian ini adalah untuk melatih para siswa agar dapat melakukan aktivitas fisik secara rutin dan berkelanjutan. Pelaksanaan kegiatan pemberdayaan. senam sehat di SD Inpres Paccinongang dilakukan dengan metode partisipatif peserta didik. Berikut adalah beberapa manfaat senam yang harus kita ketahui : 1). Meningkatkan Stamina 2). Meningkatkan Kelenturan dan Kebugaran. Kegiatan pemberdayaan ini dapat  berjalan  lancar  dikarenakan  antusias  dan semangat dari para siswa untuk mengikuti senam “aiya susanti”. Implikasi kegiatan ini dapat berdampak ke peserta sehingga memperbaiki pola hidup, rutin berolahraga serta dapat mengajak anggota keluarga dan teman sebaya untuk berolahraga dan tetap aktif.

References

Dwiningrum, R., & Nuruhidin, A. (2022). Edukasi peran pola hidup sehat terhadap kebugaran jasmani di atlet futsal Porprov Tanggamus. Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat Ungu (ABDI KE UNGU), 4(3), 175-177.

Lasalewo, T., Mardin, H., & Hariana, H. (2022). Edukasi Pola Hidup Sehat dan Bersih di SDN 6 Kwandang Kabupaten Gorontalo Utara. Lamahu: Jurnal Pengabdian Masyarakat Terintegrasi, 1(1), 30-35.

Nasution, N. S. (2018). Pengembangan Kecerdasan Sosial Melalui Metode Pembelajaran Outdoor Education Dalam Pendidikan Jasmani. Judika (Jurnal Pendidikan Unsika), 6(1), 73-80.

Nurhajati, N. (2015). Perilaku hidup bersih dan sehat (PHBS) masyarakat Desa Samir dalam meningkatkan kesehatan masyarakat. Publiciana, 8(1), 107-126.

Nuria, R. (2018). Pengembangan Modul Pembelajaran Hidup Sehat Anak Usia Dini Pada Taman Kanak-Kanak. Jurnal Golden Age, 2(02), 96-112.

Purba, A., & Maturidi, M. (2019). Menanamkan Pola Hidup Sehat pada Anak Usia Dini. Mimbar Kampus: Jurnal Pendidikan Dan Agama Islam, 18(2), 208-220.

Rahmawati, A., & Huda, A. (2018). Senam Pagi untuk Membangun Motivasi Belajar Siswa Tunagrahita. Jurnal Ortopedagogia, 4(1), 26-32.

Rusli, M. (2022). Sosialisasi Pola Hidup Sehat Dan Senam Kebugaran Pada Siswa Sekolah Dasar. Amal Ilmiah: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 3(2), 116-122.

Siregar, R. A., & Batubara, N. S. (2022). Penyuluhan tentang senam sehat pada anak di SDN Desa Labuhan Lebo Kecamatan Padangsidimpuan Tenggara tahun 2022. Jurnal Pengabdian Masyarakat Aufa (JPMA), 4(1), 51-55.

Swardiyasa, I. M. S. (2022). Pengaruh olahraga tim dalam memotivasi belajar senam kebugaran jasmani: kasus model pembelajaran team battle. Jurnal Olahraga Pendidikan Indonesia (JOPI), 2(1), 11-27.

Published
2023-08-15
How to Cite
Sakinah, M. I., Putri, A., Setiawati, Y., Yahya, M. A., & Riskawati. (2023). Pemberdayaan siswa sekolah dasar dalam program aktivitas fisik di Kabupaten Gowa. Sociality: Journal of Public Health Service , 2(2), 145-150. https://doi.org/10.24252/sociality.v2i2.39576
Section
Artikel
Abstract viewed = 128 times