Penanganan Limbah Sampah Plastik Berbasis Kearifan Lokal di Kelurahan Sirandorung Kabupaten Labuhanbatu
Abstrak
Indonesia merupakan salah satu negara penyumbang sampah plastik terbesar di dunia. Oleh sebab itu, peran pemerintah dan masyarakat sangat dibutuhkan dalam penanganan permasalahan mengenai sampah, terutama pemanfaatan sampah plastik yang baik dan benar agar dapat menghasilkan output yang memuaskan bagi masyarakat sekitar. Kesadaran dari semua pihak masyarakat sangat diperlukan dalam hal pemanfaatan sampah, sebab tidak selamanya sampah plastik itu berdampak buruk dan tidak bernilai, jika diatasi dengan solusi yang tepat. Oleh karena itu memanfaatkan sampah plastik menjadi ecobrick adalah jalan untuk mengurangi sampah plastik yang ada, serta mendaur ulang dengan media botol plastik untuk dijadikan barang atau benda yang berguna (reuse) dan bernilai jual. Terobosan atau inovasi ecobrick ini dapat dijadikan sebagai taman baca untuk anak-anak dan masyarakat sekitar linkungan Pasuruan Jaya, Kelurahan Sirandorung, Kecamatan Rantau Utara, Kabupaten Labuhanbatu, Sumatera Utara
##plugins.generic.usageStats.downloads##
Referensi
Anggun Septiani, Berliana. 2019. Pengelolaan Sampah Plastik di Salatiga: Praktik dan Tantangan. Jurnal Ilmu Lingkungan: 90-99, ISSN 1829-8907, Semarang: UNDIP
Assuyuti,Zikrillah, et.al. 2018. Distribusi dan Jenis Sampah Laut serta Hubungannya terhadap Ekosistem Terumbu Karang Pulau Pramuka, Panggang, Air, dan Kotok Besar di Kepulauan Seribu. Jakarta: Majalah Ilmiah Biologi Biosfera 35(2): 91-102. Doi: 0.20884/1.mib.2018.35.2.707
Fajarini, U. 2014. Peranan Kearifan Lokal Dalam Pendidikan Karakter. Jakarta: Universitas Islam Negeri Jakarta
Fatchurrahman, M. T. 2018. Manajemen Pengelolaan Sampah Berkelanjutan Melalui Inovasi “Ecobrick” Oleh Pemerintah Kota Yogyakarta.Skripsi.Universitas Muhammadiyah Yogyakarta.
Haryanto, Triu Joko. 2014. Kearifan Lokal Pendukung Kerukunan Beragama Pada Komunitas Tengger Malang Jatim. Jurnal Analisa, 21 (02), 201-213
Hutagalung & Hermawan, D. 2018.Membangun Inovasi Pemerintah Daerah. Yogyakarta: Deepublish.
Imania Utami, Maulida. 2020. Proses Pengolahan Sampah Plastik di UD Nialdho Plastik Kota Madiun. Malang: UIN Maulana Malik Ibrahim Malang, Indonesian Journal of Conservation 9(2) 89-95
Istiawati, F. N. 2016. Pendidikan Karakter Berbasis Nilai-nilai Kearifan Lokal Adat Ammatoa dalam Menumbuhkan Karakter Konservasi. Cendekia, 10(1),1-18.
Kuratko, D.F. 2009. Introduction to Entrepreneurship, (8thEd.). SouthWestern Cengage Learning: Canada
Purwaningru, Pramiati. 2016. Upaya Mengurangi Timbulan Sampah Plastik Di Lingkungan:
Jakarta: Universitas Trisakti. JTL Vol 8 No.2, Desember 2016, 141-147
Suryani, Anih Sri. 2014. Peran Bank Sampah dalam Evektivitas Pengelolaan Sampah (Studi Kasus Bank Sampah Malang). Pusat PengkajianPengolahan Data dan Informasi DPR RI
Thompson, et.al. 2009. Plastics, the environment and human health: current consensus and future trends. Philosophical Transactions of the Royal Society, 364: 2153- 2166.https://doi.org/10.1098/rstb.2009.0053
Utami, B.D., N.S. Indrasti, A.H. Dharmawan. 2008. Pengelolaan Sampah Rumah Tangga berbasis Komunitas: Teladan dari dua komunitas di Sleman dan Jakarta Selatan. Jakarta:Sodali