EFEKTIVITAS MEDIA ADAMMATH (APLIKASI DAM MATEMATIKA) TERHADAP PEMAHAMAN KONSEP MATEMATIS SISWA MATERI PERSAMAAN GARIS LURUS

  • Muchamad Adam Kurniyawan Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum Jombang
    (ID)
  • Ciptianingsari Ayu Vitantri Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum Jombang
    (ID)
  • Dian Novita Rohmatin Universitas Pesantren Tinggi Darul Ulum
    (ID)

Abstract

Abstrak:

Media pembelajaran berbentuk permainan sangatlah baik untuk membangun pemahaman konsep siswa karena media diberikan secara detail dan mudah dipahami oleh siswa. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keefektifan media ADAMMATH (Aplikasi DAM Matematika) terhadap kemampuan pemahaman konsep matematis siswa pada pokok bahasan persamaan garis lurus. Metode penelitian yang digunakan adalah model penelitian deskriptif. Instrumen dalam penelitian ini adalah lembar angket respons siswa dan lembar pengamatan aktivitas siswa. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas VIII MTs Umar Zahid Perak Jombang berjumlah 28 siswa. Jenis data yang diperoleh dalam penelitian ini adalah data kualitatif dan kuantitatif.  Hasil uji coba keefektifan dilihat dari angket respons siswa memenuhi kategori baik yaitu 3,01 dan lembar pengamatan aktivitas siswa untuk melihat kemampuan pemahaman konsep matematis siswa menggunakan media ADAMMATH memenuhi kriteria baik yaitu 0,62 . Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa media ADAMMATH terbukti efektif terhadap pemahaman konsep matematis siswa pada materi persamaan garis lurus.

Abstract:

Games as learning media are very good for building students' understanding of concepts because of presented in detail and easily captured by students. This research aimed to determine the effectiveness of ADAMMATH media (Mathematical DAM Application) to understand students' mathematical concepts on the subject matter of valid, effective and practical Straight Line Equations. This research used descriptive approach. The instruments used were questionnaire and observation sheets. The subject in this research was the 8th grade students of MTs Umar Zahid Perak Jombang which consisted of 28 students. The type of data obtained in this study were qualitative and quantitative data. The findings from the questionnaire was categorized good with 3.01 (Sm ≥2.5) and from the observation sheet of the students’ activities to know the ability of understanding mathematical concepts by applying ADAMMATH media was also good criteria, 0.62 (Sm ≥0.50). The result of this research indicated that ADAMMATH was effective on the students’ understanding of  mathematical concepts in the material Straight Line Equations.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Arikunto, S. (2011). Dasar-dasar evaluasi pendidikan edisi revisi. Jakarta: PT Bumi Aksara.

Asbiani, A. I. (2016). Pengembangan media pembelajaran kartu HIMA (Hitung Matematika) untuk melatih kemampuan pemecahan masalah siswa kelas VII. Universitas Pesantren Tinggi Darul ‘Ulum.

Astuty, V. W. D. (2012). Penggunaan program geogebra dalam upaya mengatasi kesulitan belajar siswa kelas VIII E SMP N 1 Nanggulan Kulon Progo pokok bahasan grafik garis lurus pada pembelajaran remidial. Universitas Sanata Dharma.

Hardani, D. P. (2017). Pengaruh model TGT disertai permainan DAM terhadap hasil belajar siswa pada materi hidrokarbon. Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Khatulistiwa, 06(09).

Kesumawati, N. (2008). Pemahaman konsep matematik dalam pembelajaran matematika. Prosiding Seminar Nasional Matematika Dan Pendidikan Matematika. Retrieved from https://eprints.uny.ac.id/6928/.

NCTM. (2000). Principles and standards for school mathematics. United States of Amerika: The National Council of Teachers of Mathematics, Inc.

OECD. (2015). PISA 2015 Draft mathematics framework. Columbia University.

Prasetyo, M. F., & Prihatnani, E. (2018). Pengembangan permainan monomath pada materi persamaan garis lurus bagi siswa kelas VIII SMPN 10 Salatiga. MAJU: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 05(01), 14–26.

Prastika, M. R., Purnama, B. E. & S. (2013). Pembuatan game dam-daman menggunakan Java. IJNS: Indonesian Jurnal of Network and Security, 01(01).

Priangga, Y. S. (2017). Pengembangan media pembelajaran matematika berbasis aplikasi android untuk memfasilitasi kemampuan pemahaman konsep siswa SMP kelas VIII materi persamaan linier dua variabel. Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga.

Putra, A. P. (2016). Analisis kesulitan siswa dalam penyelesaian soal sifat-sifat gradien bab persamaan garis lurus pada siswa SMP PGRI Arjosari Kab. Pacitan. MAJU: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 03(01), 44–67.

Rahman, A. A. (2017). Pengembangan perangkat pembelajaran berbasis pendekatan realistik untuk meningkatkan kemampuan pemecahan masalah matematis siswa SMPN 3 Langsa. MAJU : Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 04(01), 26–37.

Rahmawati, D. (2017). Pengembangan lembar kerja siswa (LKS) berbasis mind mapping untuk memfasilitasi pemahaman konsep matematis. Universitas Pesantren Tinggi Darul ‘Ulum.

Simanjuntak, P. (2008). Pengaruh time budget pressure dan resiko kesalahan terhadap penurunan kualitas audit. Universitas Diponegoro Semarang.

Spradley, J. P. (2007). Metode etnografi. Yogyakarta: Tiara Kusuma.

Sudiono, E. (2017). Analisis kesalahan dalam menyelesaikan soal matematika materi persamaan garis lurus berdasarkan analisis newman. UNION: Jurnal Ilmiah Pendidikan Matematika, 05(03), 295–302.

Tabach, M., Arcavi, A. & Hershkowitz, R. (2008). Transitions among different symbolic generalizations by algebra beginners in a computer intensive environment. Educational Studies in Mathematics, 69(1), 53–71. Retrieved from https://www.learntechlib.org/p/101711/

Tanjungsari, R. D., Soedjoko, E., & M. (2012). Diagnosis kesulitan belajar matematika SMP pada materi persamaan garis lurus. Unnes Journal of Mathematics Education, 01(01). Retrieved from https://doi.org/10.15294/ujme.v1i1.261.

TIMSS. (2011). TIMSS 2011 International Result In Mathematics. TIMSS & PIRLS International Study Center.

Vitantri, C. A. (2017). Integrasi concise learning method dengan mind mapping pada pembelajaran matematika di perguruan tinggi. Beta: Jurnal Tadris Matematika, 10(01), 203–221.

Yamasari, Y. (2010). Pengembangan media pembelajaran matematika berbasis ICT yang berkualitas. Makalah Disajikan Pada Seminar Nasional Pascasarjana X ITS. Retrieved from http://www.salamsemangat.files.wordpress.com

Published
2019-12-16
Section
Vol. 7 No. 2
Abstract viewed = 595 times