Identifikasi Kualitas Guru Matematika dalam Pembelajaran Daring SMK
Abstract
Pandemi Covid-19 menyebabkan sekolah harus melaksanakan pembelajaran jarak jauh atau PJJ. Maka dari itu peneliti ingin mengidentifikasi kualitas guru matematika dalam pembelajaran daring. Penelitian ini dilakukan untuk mendapatkan gambaran tentang kualitas guru matematika dalam melaksanakan pembelajaran daring. Penelitian ini dilaksanakan di SMKN 1 Magelang terhadap guru matematika dan siswanya. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode deskriptif analitik. Instrumen yang digunakan merupakan angket atau kuesioner berisi pertanyaan yang dapat mendeskripsikan respon siswa terhadap pembelajaran matematika secara daring. Hasil penelitian menunjukkan bahwa kualitas guru matematika dalam pembelajaran daring di SMKN 1 Magelang sudah cukup baik. Hal ini didukung dari aspek penelitian yang hampir semuanya terpenuhi, diantaranya aspek pedagogik, profesional, kepribadian, dan sosial. Dengan terpenuhinya standar kompetensi guru, menandakan bahwa kualitas guru matematika SMKN 1 Magelang sudah cukup baik. Hal ini juga didukung dari hasil yang didapat, bahwa siswa merasa cukup memahami materi yang disampaikan oleh para guru secara daring.Downloads
References
Abdullah, S. S. (2015). Mahasiswa (calon) guru matematika yang profesional. Seminar Nasional Matematika Dan Pendidikan Matematika UNY, 721–726.
Auliya, R. N. (2016). Kecemasan matematika dan pemahaman matematis. Formatif: Jurnal Ilmiah Pendidikan MIPA, 6(1), 12–22. https://doi.org/10.30998/formatif.v6i1.748.
Batubara, D. S. (2017). Kompetensi teknologi informasi dan komunikasi guru sd/mi (potret, faktor-faktor, dan upaya meningkatkannya). Muallimuna: Jurnal Madrasah Ibtidaiyah, 3(1), 48–65.
Dudung, A. (2018). kompetensi profesional guru ( suatu studi meta-analysis desertasi pascasarjana UNJ ). JKKP: Jurnal Kesejahteraan Keluarga Dan Pendidikan, 05(01), 9–19.
Erni, S., Vebrianto, R., & Miski, C. R. (2020). Refleksi proses pembelajaran guru mts dimasa pendemi covid 19 di pekanbaru : dampak dan solusi. Bedelau: Journal of Education and Leaarning, 1(1), 1–10.
Fitriani, C., Murniati, & Usman, N. (2017). Kompetensi profesional guru dalam pengelolaan pembelajaran di mts muhammadiyah banda aceh. Jurnal Magister Administrasi Pendidikan Pancasarjana Universitas Syiah Kuala, 5(2), 88–95.
Handarini, O. I., & Wulandari, S. S. (2020). Pembelajaran daring sebagai upaya study from home ( sfh) selama pandemi covid 19. Jurnal Pendidikan Administrasi Perkantoran, 8(1), 496–503.
Harlie, M., Hairul, Rajiani, I., & Abbas, E. W. (2019). Managing information systems by integrating information systems success model and the unified theory of acceptance and usage of technology. Polish Journal of Management Studies, 20(1), 192–201. https://doi.org/10.17512/pjms.2019.20.1.17.
Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia. (2016). Pendidikan.
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia. (2020). Coronavirus disease (Cocid-19).
Mukroni, S. (2017). Pengaruh kualitas pembelajaran guru ekonomi terhadap kepuasan siswa di sma negeri 2 sentajo raya. Jurnal Pendidikan Ekonomi Dan Bisnis, 9(2), 140–150.
Nurdyansyah, & Mutala’liah, N. (2018). Pengembangan bahan ajar modul ilmu pengetahuan alam bagi kelas IV sekolah dasar.
PP Nomor 19 Tahun 2005 tentang Standar Nasional Pendidikan. (2005). Evaluation, 36(C), 2005–2008.
Puluhulawa, C. W. (2013). Kecerdasan emosional dan kecerdasan spiritual meningkatkan kompetensi sosial guru the role of emotional and spiritual intelligences in improving teachers ’ social competence. Makara Seri Sosial Humaniora, 17(2), 139–147. https://doi.org/10.7454/mssh.v17i2.
Purnama, R. A., & Wahyuni, S. (2017). Kelekatan ( attachment ) pada ibu dan ayah dengan kompetensi sosial pada remaja. Jurnal Psikologi, 13(1).
Rahmawati, F. (2018). Pembelajaran matematika pada siswa remaja dengan kebutuhan khusus di sekolah inklusi. Indonesian Journal of Mathematics Education, 1(1), 53–58.
Rustam. (2015). Konstrak keterampilan mengajar mahasiswa program pendidikan guru sekolah dasar the construct of the teaching skills for students of primary. Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 21(03), 263–278.
Salim, A. (2011). Manajemen pendidikan karakter di madrasah (sebuah konsep dan penerapannya). Jurnal Tarbawi, 1(02), 1–16.
Susanah, Kusrini, Manoy, J. T., & Wijayanti, P. (2014). Strategi pembelajaran matematika. Jakarta: Universitas Terbuka.
Suyedi, S. S., & Idrus, Y. (2019). Hambatan-hambatan belajar yang mempengaruhi hasil belajar mahasiswa dalam pembelajaran mata kuliah dasar desain jurusan ikk fpp unp. Gorga : Jurnal Seni Rupa, 8(1), 120. https://doi.org/10.24114/gr.v8i1.12878
Wahyuni, S. (2015). Pengembangan bahan ajar ipa untuk meningkatkan kemampuan berpikir kritis siswa smp. Prosiding Seminar Nasional Fisika Dan Pendidikan Fisika (SNFPF), 6(1), 300–305.
Yasin, A. F. (2011). Guru pendidikan agama islam di madrasah ( studi kasus di min malang i ). Jurnal EL-QUDWAH, 1(05), 157–181.