KEVALIDAN MEDIA PEMBELAJARAN PRAKTIKUM SMART FALLING BALL MATERI AJAR SISTEM PERNAPASAN UNTUK PESERTA DIDIK KELAS XI MA NEGERI 2 SINJAI

  • Miftahul Khaeriyah
    (ID)
  • Saprin Saprin
    (ID)
  • Jamilah Jamilah
    (ID)
Kata Kunci: Respiratory system, media, practicum smart falling ball, validity

Abstrak

Media pembelajaran sangat dibutuhkan dalam proses pembelajaran tidak terkecuali dalam kegiatan praktikum. Penelitian ini bertujuan untuk untuk mengetahui tingkat validitas media pembelajaran praktikum smart falling ball materi ajar sistem pernapasan untuk peserta didik kelas XI MA Negeri 2 Sinjai. Jenis penelitian ini adalah penelitian dan pengembangan (research and development) dengan model pengembangan 4-D yang memiliki empat tahap yaitu define (pendefinisian), design (perancangan), develop (pengembangan), dan disseminate (penyebaran). Produk pengembangan berupa media pembelajaran praktikum smart falling ball yang melalui uji validitas. Subjek penelitian ini ialah peserta didik kelas XI IPA 2 MA Negeri 2 Sinjai dengan jumlah 32 orang peserta didik. Instrumen penelitian yang digunakan adalah lembar validasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa media pembelajaran praktikum smart falling ball materi sistem pernapasan yang dikembangkan berada pada kategori sangat valid dengan nilai rata-rata sebesar 3,82. Artinya, media pembelajaran praktikum smart falling ball dapat dilanjutkan pada proses ujicoba lapangan sehingga dapat digunakan dalam praktikum sistem pernapasan.

##plugins.generic.usageStats.downloads##

##plugins.generic.usageStats.noStats##

Referensi

Andrianto, K., & Yermandhoko, Y. (2017). Pengembangan Papan Dart Sebagai Media Pembelajaran pada Mata Pelajaran IPA Materi Ekosistem pada Kelas V di SDN Kebraon 1”. Jurnal Penelitian Pendidikan Guru Sekolah Dasar, 5 (3).https://jurnalmahasiswa.unesa.ac.id/index.php/39/issue/view/1295

Arywiantari, D., Agung. A. A. G & Tastra. D. K. (2015). Pengembangan Multimedia Interaktif Model 4D Pada Pembelajaran IPAdi SMP Negeri 3 Singaraja. e-Journal Edutech Universitas Pendidikan Ganesha, 3(1), 1-12. https://drive.google.com/file/d/0B-k3cSUkM3IydjFUckFGNWtmUnM/view?resourcekey=0-rT2C04hRegJrm2F6BtyN-A

Azami, B., Dessolina, Kristina, E., Pratiwi, M., Handayani, N., Freticilia, S. G. & Leonard. (2021). Pengembangan media Pembelajaran Rolling Ball untuk Materi Fungsi dan Invers. Journal of Instructional Development Research, 2(2), 69-80.https://eduresearch.web.id/index.php/jidr/article/view/15

Desmiwati, R., Ratnawulan& Yulkifli. (2017). Validitas LKPD Fisika SMA Menggunakan Model Problem Based Learning Berbasis Teknologi Digital. JEP (Jurnal Eksakta Pendidikan), 1(1), 33-38.https://jep.ppj.unp.ac.id/index.php/jep/article/view/31

Dwijayani, N. M. (2017). Pengembangan Media Pembelajaran ICARE. Jurnal Matematika Kreatif-Inovatif, 8(2), 126-132. https://doi.org/10.15294/kreano.v8i2.10014

Fitriani, A., Mustami, M. K.& Hamansah. (2019). Pengembangan LKPD Berbasis Strategi Motivasi ARCS Materi Sistem Imunitas pada Kelas XI MIA MA Madani Alauddin Pao-Pao. Jurnal Al-Ahya: Jurnal Pendidikan Biologi, 1(2), 85-110. https://doi.org/10.24252/alahya.v1i2.8081

Hamalik, O. (2004). Proses Belajar Mengajar. Jakarta : PT Bumi Aksara.

Himam, M. W., Mufida, L., Zukhaira & Miftahudin A. (2017).Rolling Ball: Pengembangan Media Pembelajaran Keterampilan Berbicara Bahasa Arab Kelas VIII MTs Di Kabupaten Pekalongan. Lisanul Arab: Jurnal Of Arabic Learning and Teaching, 6 (1), 50-55. https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/laa/article/view/14398

Jaya, I. M., Sadia, I. W. & Arnyana, I. B. P. (2014). Pengembangan Perangkat Pembelajaran Biologi Bermuatan Pendidikan Karakter dengan Setting Guided Inquiry untuk Meningkatkan Karakter dan Hasil Belajar Siswa SMP.Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran IPA Indonesia, 4(1), 1-12. https://ejournal-pasca.undiksha.ac.id/index.php/jurnal_ipa/article/view/1065

Karo-Karo S., I., R & Rohani. (2018). Manfaat Media dalam Pembelajaran. AXIOM: Jurnal Pendidikan dan Matematika, 7(1), 91-96. http://dx.doi.org/10.30821/axiom.v7i1.1778

Listiani, D., & Prihatnani, E. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Dart Board Math Bagi Siswa Kelas VII SMP.Math Didactic: Jurnal Pendidikan matematika, 4(1), 21-33. https://doi.org/10.33654/math.v4i1.80

Ngure, G., Begi, N., Kimani, E. & Mweru, M. (2014). “Utilization of Instructional Media for Quality Traning in Pre-Primary School Teacher Training Colleges in Nairoby County,Kenya”.Researchjournali’s Journal of Education, 2(7), 1-22. http://www.ku.ac.ke/schools/humanities/images/publications/798.pdf

Tafonoa, T. (2018). Peranan Media Pembelajaran dalam Meningkatkan Minat Belajar Mahasiswa. Jurnal komunikasi Pendidikan, 2(2), 103-114. http://journal.univetbantara.ac.id/index.php/komdik/article/view/113

Trianto. (2013). Model Pembelajaran Terpadu. Jakarta: Bumi Aksara.

Diterbitkan
2021-10-31
Bagian
Artikel
Abstrak viewed = 154 times