Pengaruh Media Pembelajaran Pop Up Book terhadap Hasil Belajar Peserta Didik Materi Sistem Ekskresi Manusia

  • Wahdania Suherman Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar
    (ID)
  • Muh. Rapi Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar
    (ID)
  • Ummul Hasanah Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar
    (ID)
Kata Kunci: excretory system, learning outcomes, pop-up book

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk: 1) mengetahui hasil belajar peserta didik pada materi sistem ekskresi manusia kelas VIII MTs. Madani Alauddin Pao-pao yang diajar menggunakan media pop up book; 2) mengetahui hasil belajar peserta didik pada materi sistem ekskresi manusia kelas VIII MTs. Madani Alauddin Pao-pao yang diajar menggunakan media buku paket; dan 3) mengetahui pengaruh media pop up book terhadap hasil belajar peserta didik pada materi sistem ekskresi manusia kelas VIII MTs. Madani Alauddin Pao-pao. Jenis penelitian ini adalah eksperimen semu dengan desain nonequivalent control group design. Pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling. Sampel penelitian ini yaitu kelas VIII C (eksperimen) dan kelas VIII D (kontrol). Data hasil penelitian dianalisis menggunakan statistik deskriptif dan inferensial. Rata-rata hasil belajar posttest peserta didik yang diajar menggunakan pop up book sebesar 81,25 (tinggi). Rata-rata hasil belajar posttest peserta didik yang diajar menggunakan buku paket sebesar 65,54 (sedang). Nilai signifikansi uji-t yaitu sign ˂ α = 0.000 ˂ 0,05 sehingga disimpulkan bahwa terdapat pengaruh signifikan penggunaan media pembelajaran pop up book terhadap hasil belajar peserta didik pada materi sistem ekskresi manusia kelas VIII MTs. Madani Alauddin Pao-pao.

##plugins.generic.usageStats.downloads##

##plugins.generic.usageStats.noStats##

Referensi

Agushinta D., & Satria, A. (2018). Pembelajaran 3D Sistem Ekskresi Manusia Berbasis Virtual Reality dan Android. Jurnal Teknologi Informasi dan Ilmu Komputer, 5(4), 381-388. https://doi.org/10.25126/jtiik.201854665

Baiduri, Taufik, M., & Elfiani, L. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Pop-Up Book Berbasis Audio pada Materi Bangun Datar Segiempat di SMP. AKSIOMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 8(1), 248–261. https://doi.org/10.24127/ajpm.v8i1.1951

Batubara, H. H. (2020). Media Pembelajaran Efektif. Semarang: Fatawa Publishing.

Delisda, D., & Sofyan, D. (2014). Perbandingan Prestasi Belajar Siswa Antara Yang Mendapatkan Model Pembelajaran Snowball Throwing dan Pembelajaran Konvensional. Jurnal Pendidikan Matematika, 3(2), 75–84.https://journal.institutpendidikan.ac.id/index.php/mosharafa/article/view/mv3n2_2

Dewanti, H., Toenlioe, A.J.E., & Soeprianto, Y. (2018). Pengembangan Media Pop-Up Book untuk Pembelajaran Lingkungan Tempat Tinggalku Kelas IV SDN 1 Pakunden Kabupaten Ponorogo. JKTP:Jurnal Kajian Teknologi Pendidikan, 1(3), 221-228.https://doi.org/10.17977/um038

Elfiana, U. M., et al. (2022). Pengaruh Penggunaan Media Pop Up Book Alim (Alat Indra Manusia) terhadap Hasil Belajar IPA Siswa Kelas IV SD Negeri 4 Tunahan Jepara. Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 4(3), 523–527. https://core.ac.uk/download/pdf/322599509.pdf

Erica & Sukmawarti. (2021). Pengembangan Media Pop Up Book Pada Pembelajaran PKN Di SD. Ability: Journal of Education and Social Analysis, 2(4), 110–122. https://doi.org/10.51178/jesa.v2i4.321

Hamid, M. A., et al. (2020). Media Pembelajaran. Meda: Yayasan Kita Menulis.

Hanifah, T. U. (2014). Pemanfaatan Media Pop-Up Book Berbasis Tematik Untuk Meningkatkan Kecerdasan Verbal-Linguistik Anak Usia 4-5 Tahun (Studi Eksperimen Di Tk Negeri Pembina Bulu Temanggung). Early Childhood Education Papers ( Belia), 3(2), 46–54. https://doi.org/10.15294/belia.v3i2.3727.

Hartanti, S. (2017). Upaya Meningkatkan Hasil Belajar PKn Materi Pengaruh Globalisasi di Lingkungan dengan Model Snowball Throwing pada Siswa Kelas VI SD Negeri Mrisen Kecamatan Juwiring Kabupaten Klaten Semester II Tahun Pelajaran 2016/2017. Jurnal Pendidikan Dwija Utama, 9(36), 81–92.https://books.google.com/books?hl=id&lr=&id=VJWDDwAAQBAJ&oi=fnd&pg=PA81&dq=upaya+meningkatkan+hasil+belajar+PKN+materi+pengaruh+globalisasi+di+lingkungan+dengan+model+snowball+throwing+&ots=H7vtRJv8Uz&sig=72wcNmumF5g3kH2Ghxx3s6DFHXU

Hasan, M., et al. (2021). Landasan Pendidikan. Makassar: Tahta Media Group.

Hie, B. P. (2014). Revolusi Sistem Pendidikan Nasional dengan Metode e-Learning. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Hobri. (2009). Metodologi Penelitian Pengembangan (Aplikasi pada Penelitian Pendidikan Matematika). Jember: Pena Salsabila.

Jabri, U., et al. (2020). Media Pembelajaran Pop Up Book Kelas V SDN 181 Curio Yang Kreatif Dan Inovatif. Maspul Journal Of Community Empowerment, 2(2), 34–39. https://ummaspul.e-journal.id/pengabdian/article/view/784.

Kusno, K., & Kusuma, M. I. (2020). Pop Up Book Kubus dan Balok Untuk Siswa SMP. AlphaMath : Journal of Mathematics Education, 4(2), 1-8. https://doi.org/10.30595/alphamath.v4i2.7361.

Legiawan, M. K., & Agustina, D. (2021). Penerapan Teknologi Augmented Reality Sistem Eksresi Manusia sebagai Media Pembelajaran Berbasis Android (Studi Kasus Ma Tanwiriyyah Cianjur). Media Jurnal Informatika, 13(1), 17–25. http://jurnal.unsur.ac.id/mjinformatika.

Lismayanti, M. (2016). Pengembangan Buku Pop Up sebagai Media Pembelajaran pada Materi Crustacea untuk SMA Kelas X. 18(1), 44–48.https://www.neliti.com/publications/139199/pengembangan-buku-pop-up-sebagai-media-pembelajaran-pada-materi-crustacea-untuk

Masturah, E. D., Mahadewi, L. P. P., & Simamora, A.H. (2018). Pengembangan Media Pembelajaran Pop-Up Book pada Mata Pelajaran IPA Kelas III Sekolah Dasar. Jurnal EDUTECH Universitas Pendidikan Ganesha, 6(2), 212–221. https://ejournal.undiksha.ac.id/index.php/JEU/article/view/20294.

Nisaa, F. K. & Adriyani, Z. (2021). Pengaruh Penggunaan Pop-Up Book terhadap Hasil Belajar Siswa pada Materi Konsep Siklus Air. Journal of Integrated Elementary Education 1(2), 89–97.https://journal.walisongo.ac.id/index.php/jieed/article/view/8238

Nusi, I. A., et al. (2019). Buku Ajar Diet Hati. Surabaya: Airlangga University Press.

Permana, E. P., & Sari, Y. E. P. (2018). Development of Pop Up Book Media Material Distinguishing Characteristics of Healthy and Unfit Environments Class III Students Elementary School. International Journal of Elementary Education, 2(1), 8–14. https://doi.org/10.23887/ijee.v1i1.13127

Rahmatullah, R., Inanna, I., & Ampa, A. T. (2020). Media Pembelajaran Audio Visual Berbasis Aplikasi Canva. Jurnal Pendidikan Ekonomi Undiksha, 12(2), 317–327.https://doi.org/10.23887/jjpe.v12i2.30179

Rahmi, M. S. M., Budiman, M. A., & Widyaningrum, A. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Macromedia Flash 8 pada Pembelajaran Tematik Tema Pengalamanku. International Journal of Elementary Education, 3(2), 178. https://doi.org/10.23887/ijee.v3i2.18524.

Resmini, S., Satriani, I., & Rafi, M. (2021). Pelatihan Penggunaan Aplikasi Canva sebagai Media Pembuatan Bahan Ajar dalam Pembelajaran Bahasa Inggris. Abdimas Siliwangi, 4(2), 335–343. https://journal.ikipsiliwangi.ac.id/index.php/abdimas-siliwangi/article/view/6859.

Retnawati, H. (2016). Analisis Kuantitatif Instrumen Penelitian. Yogyakarta: Parama Publishing.

Salam, N., et al. (2019). Pengembangan Media Pembelajaran Permainan Ular Tangga pada Materi Sistem Saraf. Al-Ahya, 1(1), 52–69.https://core.ac.uk/download/pdf/234752920.pdf

Sari, D. N. R. & Anitasari, S.D. (2021). Sistem Ekskresi: Seri Struktur Anatomi Hewan. Bandung: Nusamedia.

Setiawan, A. (2017). Belajar dan Pembelajaran. Ponorogo: Uwais Inspirasi Indonesia.

Sotalapa, Y. A. (2017). Pengaruh Pemanfaatan Media Video Bimbingan Praktikum terhadap Peningkatan Hasil Belajar Materi Organisasi Kehidupan di SMP. Jurnal Pendidikan dan Pembelajaran Khatulistiwa 6(12), 1–8.http://dx.doi.org/10.26418/jppk.v6i12.23144

Syamsudduha, St. & Rapi, M. (2012). Penggunaan Lingkungan Sekolah Sebagai Sumber Belajar Dalam Meningkatkan Hasil Belajar Biologi. Lentera Pendidikan : Jurnal Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan, 15(1), 18–31. https://doi.org/10.24252/lp.2012v15n1a2.

Suciati, I. (2022). Media Pembelajaran Matematika (Teori dan Aplikasi pada Matematika Sekolah Dasar). Gowa: CV. Ruang Tentor.

Sulistiani, H., et al. (2021). Pendampingan Dan Pelatihan Pengembangan Media Pembelajaran Interaktif Dan Video Editing Di Smkn 7 Bandar Lampung. Journal of Technology and Social for Community Service (JTSCS), 2(2), 160–166. https://lampung.rilis.id/tim-pkm-uti-universitas-terbaik-di-lampung-sampaikan-4-materi-untuk-guru-smkn-

Wahyuningsih, A. N. (2012). Pengembangan Media Komik Bergambar Materi Sistem Saraf untuk Pembelajaran yang Menggunakan Strategi PQ4R. Journal of Innovative Science Education 1(1), 19–27.https://journal.unnes.ac.id/sju/index.php/jise/article/view/40

Wati, E. T. & Zuhdi, U. (2017). Pengaruh Media Pop Up Book terhadap Hasil Belajar Siswa Tema Ekosistem Kelas V SDN Karangpilang 1 Surabaya. JPGSD 5(3), 913–924.https://media.neliti.com/media/publications/254557-none-642870dc.doc

Diterbitkan
2024-01-07
Bagian
Artikel
Abstrak viewed = 285 times