Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap Kinerja Auditor

  • Leo Ori Wibowo Program Studi Megister Akuntansi Universitas Mataram
    (ID)
  • Akram Akram
  • Erna Widiastuty

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengaruh pemahaman sistem informasi akuntansi keuangan daerah, kompetensi auditor, dan motivasi auditor terhadapkinerja auditor internal.Penelitian ini menggunakan metode sensus. Populasi penelitian ini adalah seluruh pegawai Inspektorat yang mempunyai jabatan fungsional auditor maupun P2UPD (Pejabat Pengawas Urusan Pemerntah Daerah) pada Pemerintah Daerah Kota Bima dan Kabupaten Bima. Alat pengujian menggunakan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian ini membuktikan bahwa pemahaman sistem informasi akuntansi keuangan daerah, kompetensi auditor, dan motivasi auditor berpengaruh positif signifikan terhadap kinerja auditor internal.

References

Amind, A. 2009. Manajemen Kinerja Pemerintah Daerah. LaksBang Pressindo, Yogyakarta.

Badan Pemeriksa Keuangan RI. 2014. Ikhtisar Laporan Hasil Pemeriksaan Badan Pemeriksa Keuangan RI Tahun 2013. BPK RI, Jakarta.

Baridwan, Z. 2000. Sistem Informasi Akuntansi. BPFE, Yogyakarta.

Bastian, I. 2003. Akuntansi Sektor Publik. Visi Global Media, Jakarta.

Dalmy, D. 2009. Pengaruh SDM, Komitmen, Motivasi terhadap Kinerja Auditor dan Reward Sebagai Variabel Moderating pada Inspektorat Provinsi Jambi.Tesis. Program Pasca Sarjana Universitas Sumatera Utara.

Dinata, I. 2006. Audit Sektor Publik. Edisi Pertama,Visi Global Media, Jakarta.

Esya, F,B. 2008. Pengaruh Kompetensi Auditor dan Pemahaman Sistem Informasi Akuntansi terhadap Kinerja Auditor Bea dan Cukai di Wilayah Jakarta. Tesis. Program Pasca Sarjana Universitas Sumatra Utara.

Gautama S, I. dan M, Arfan. 2010. Pengaruh Kepuasan Kerja, Profesionalisme, dan Penerapan Teknologi Informasi terhadap Kinerja Auditor (Studi pada Kantor BPK RI Perwakilan Provinsi Aceh), Jurnal Telaah dan Riset Akuntansi, 3(2): 195-205.

Gitosudarmo, I. 2002. Manajemen Operasi. Edisi kedua. BPFE, Yogyakarta.

Hariandja, M,T,E. 2007.Manajemen Sumber Daya Manusia. PT Grasindo, Jakarta.

Hasibuan, M. 2005. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi. Cetakan Keenam. Bumi Aksara, Jakarta.

Hutapea, P. dan N, Thoha. 2008. Kompetensi Plus. Gramedia Pustaka Utama, Jakarta.

Ikhsan, A, dan M, Ishak. 2005. Akuntansi Keperilakuan. Salemba Empat, Jakarta.

Kasim, Y, Darwanis, dan S. Abdullah. 2013. Pengaruh Akuntabilitas, Kompetensi, dan Kompleksitas Tugas terhadap Kinerja Auditor (Studi pada Auditor Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Aceh). Jurnal Akuntansi Pascasarjana Universitas Syiah Kuala, 2(2): 103- 116.

Mahmudi. 2010. Manajemen Kinerja Sektor Publik. Edisi 2. Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen YKPN, Yogyakarta.

Mangkunegara, A,P. 2014. Evaluasi Kinerja SDM. Refika Aditama, Bandung.

Mardiasmo. 2009. Akuntansi Sektor Publik. Penerbit Andi,Yogyakarta.

Mulyadi. 2012. Auditing. Edisi Keenam, Buku Satu. Salemba Empat, Jakarta.

Rai, I G. A. 2008. Audit Kinerja pada Sektor Publik. Salemba Empat, Jakarta.

Riniwati, H. 2011. Mendongkrak Motivasi dan Kinerja. Universitas Brawijaya Press, Malang.

Robbins, S. P. 2003. Prilaku Organisasi. Edisi 9. Salemba Empat, Jakarta.

Sarita, J. dan D. 2009. Agustia, Pengaruh Gaya Kepemimpinan Situasional, Motivasi Kerja, Locus of Controlterhadap Kepuasan Kerja dan Prestasi Kerja Auditor. Simposium Nasional Akuntansi XII, Palembang.

Sastrohadiwiryo, S. 2002. Manajemen Tenaga Kerja Indonesia. Bumi Aksara, Jakarta.

Sunu, G.G.W. 2013. Kompetensi, Independensi, Pemahaman Sistem Informasi Akuntansi dan Kinerja Auditor BPK. E-Jurnal Akuntansi Universitas Udayana, 5(1): 100-111.

Tarigan, I. 2012. Pengaruh Kompetensi dan Kompleksitas Tugas terhadap Kinerja Auditor melalui Motivasi Kerja. Tesis. Program Pascasarjana Universitas Padjadjaran, Bandung.

Tugiman, H. 2009. Standar Profesional Audit Internal. Konisius, Yogyakarta.

Wibowo. 2011. Manajemen Kinerja. Edisi 3. PT. Raja Garapindo Persada, Jakarta.

Wilkinson, J. 1993. Sistem Informasi Akuntansi. Edisi 3. Binarupa Aksara, Jakarta.

Wulandari, E. dan H. K. Tjahjono. 2011. Pengaruh Kompetensi, Independensi dan Komitmen Organisasi terhadap Kinerja Auditor pada BPKP Perwakilan DIY. Jurnal Bisnis (JBTI), 1(1): 27-43.

Yuresta, D. 2011. Analisis Pengaruh Motivasi, Stres, Reward dan Rekan Kerja terhadap Kinerja Auditor di Kantor Akuntan Publik. Tesis. Program Pascasarjana Universitas Gadjah Mada, Yogyakarta.

Published
2016-06-18
How to Cite
Wibowo, L. O., Akram, A., & Widiastuty, E. (2016). Faktor-Faktor yang Berpengaruh Terhadap Kinerja Auditor. Assets : Jurnal Ekonomi, Manajemen Dan Akuntansi, 6(1), 63-74. https://doi.org/10.24252/.v6i1.1601
Abstract viewed = 3223 times