Maksimalisasi Constraint pada Sistem Manajemen Basisdata Relasional
Main Article Content
Abstract
Basisdata adalah komponen penting dari sebuah aplikasi, basisdata menjadi wadah untuk menyimpan data transaksi pengguna dengan sistem, yang berarti basisdata merupakan sumber informasi. Basisdata yang baik tentu akan mempengaruhi sistem, terutama dalam menyajikan informasi bagi pengguna. Sistem informasi yang baik adalah sistem informasi yang memberikan informasi yang berkualitas. Informasi yang berkualitas tentu ditunjang dengan data data yang berkualitas. Data data yang berkualitas dihasilkan dari struktur basisdata yang berkualitas. Basisdata dapat dirancang sedemikian rupa agar memenuhi kebutuhan pengguna, termasuk dalam hal penginputan data. Pembatasan penginputan data bisa saja dilakukan pada level bahasa pemrograman, namun dalam penelitian ini yang dilakukan adalah melakukan pembatasan penginputan pada level basisdata. Constraint merupakan aturan yang ditetapkan saat mendesain basisdata, sehingga pengguna akan dipaksa memasukkan data yang benar yang sesuai dengan aturan bisnis yang ditetapkan. Pada penelitian ini yang dilakukan adalah membuat sekenario pembatasan penginputan data dengan menetapkan aturan data pada setiap kolom. Setelah itu dilakukan penambahan data yang tidak sesuai dengan aturan data untuk mengetahui apakah constraint pada kolom tersebut telah sesuai dengan aturan data. Pada penelitian ini digunakan 2 tabel yaitu tabel mahasiswa yang memiliki 6 kolom dan tabel matakuliah yang memiliki 3 kolom, setiap kolom menggunakan constraint yang mengikuti aturan data. Hasil pengujian dari masing masing kolom menunjukkan bahwa setiap constraint yang digunakan telah sesuai dengan aturan data yang telah ditetapkan.
Article Details
How to Cite
[1]
N. Hartono and E. Erfina, “Maksimalisasi Constraint pada Sistem Manajemen Basisdata Relasional”, INSYPRO, vol. 5, no. 1, May 2020.
Issue
Section
Vol.5, No.1 (Mei 2020)
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International License.
Each article is copyrighted © by its author(s) and is published under license from the author(s).
When a paper is accepted for publication, authors will be requested to agree with the Creative Commons Attribution-Noncommercial-No Derivative Works 4.0 Netherlands License.
References
Darmanto, E. (2015). Analisa Optimalisasi Bahasa SQL Berdasarkan Relational Algebra pada Kasus Rekapitulasi Mahasiswa Layak Wisuda. Jurnal SIMETRIS, 6(2). https://jurnal.umk.ac.id/index.php/simet/article/view/479/514
Hartono, N., Utami, E., & Amborowati, A. (2016). Migrasi dan Optimalisasi Database Sistem Informasi Manajemen Universitas Cokroaminoto Palopo. Jurnal Buana Informatika, 7(4), Article 4. https://doi.org/10.24002/jbi.v7i4.766
Raharjo, S. (2012). Constraint Basisdata Sebagaia Fondasi yang Kuat Dalam Pengembangan Sistem Informasi. 6.
Raharjo, S. (2013). Integrity Constraint Basisdata Relasional dengan Menggunakan PL/PGSQL dan Check Constraint. 6.
Raharjo, S., & Istiyanto, J. (2003). Keamanan Akses ke PostgreSQL Melalui PHP (Menggunakan Apache Web Server pada GNU/Linux). Penerbit Andi.
Rob, P., & Coronel, C. (2009). Database Systems: Design, Implementation, And Management. Course Technology.
Setyanto, A. E., & Setyanto, A. E. (2013). Memperkenalkan Kembali Metode Eksperimen dalam Kajian Komunikasi. Jurnal ILMU KOMUNIKASI, 3(1), Article 1. https://doi.org/10.24002/jik.v3i1.239
Utami, E., & Raharjo, S. (2006). RDBMS dengan PostgreSQL di GNU. Linux, Andi Offset, Yogyakarta.
Hartono, N., Utami, E., & Amborowati, A. (2016). Migrasi dan Optimalisasi Database Sistem Informasi Manajemen Universitas Cokroaminoto Palopo. Jurnal Buana Informatika, 7(4), Article 4. https://doi.org/10.24002/jbi.v7i4.766
Raharjo, S. (2012). Constraint Basisdata Sebagaia Fondasi yang Kuat Dalam Pengembangan Sistem Informasi. 6.
Raharjo, S. (2013). Integrity Constraint Basisdata Relasional dengan Menggunakan PL/PGSQL dan Check Constraint. 6.
Raharjo, S., & Istiyanto, J. (2003). Keamanan Akses ke PostgreSQL Melalui PHP (Menggunakan Apache Web Server pada GNU/Linux). Penerbit Andi.
Rob, P., & Coronel, C. (2009). Database Systems: Design, Implementation, And Management. Course Technology.
Setyanto, A. E., & Setyanto, A. E. (2013). Memperkenalkan Kembali Metode Eksperimen dalam Kajian Komunikasi. Jurnal ILMU KOMUNIKASI, 3(1), Article 1. https://doi.org/10.24002/jik.v3i1.239
Utami, E., & Raharjo, S. (2006). RDBMS dengan PostgreSQL di GNU. Linux, Andi Offset, Yogyakarta.