Pergeseran Pemikiran Hadis: Ijtihad Al-Hakim Dalam Menentukan Status Hadis Karya M. Abdurrahman

  • La Ode Ismail Ahmad Scopus ID: 57210448984 Jurusan Manajemen Pendidikan Islam Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar
    (ID)
  • Muhammad Tonang Mahasiswa Program Doktor Pascasarjana UIN Alauddin Makassar
    (ID)
  • Abustani Ilyas Fakultas Dakwah dan Komunikasi UIN Alauddin Makassar
    (ID)

Abstract

Pemikiran tentang hadis mengalami perkembangan dari masa ke masa dengan munculnya para ulama hadis dengan kontribusi masing-masing. Salah satu ulama yang berjasa dalam pemikiran hadis adalah Imam al-Hakim yang menjadi fokus kajian Dr. Abdurrahman dalam disertasinya untuk meraih gelar doktor di IAIN (kini UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta. Menurut M. Abdurrahman, al-Hakim memiliki posisi khusus dalam bidang ilmu hadis dengan karya yang memberikan kontribusi yang tidak sedikit kepada karya ulama sesudahnya, baik langsung maupun tidak langsung. Olehnya itu, tidak mengejutkan jika al-Bayhaqi, al-Baghdadi, Ibn Atsir, Qadhi Iyadh, Ibn Jawzi, Ibn Shalah, al-Dzahabi, al-Iraqi, al-Asqalani dan ulama generasi selanjutnya tidak lepas dari karya-karya generasi sebelumnya termasuk al-Hakim, baik sebagai penguat maupun sebagai skala perbandingan atau bahkan kritikan.

Downloads

Download data is not yet available.

References

QS. al-Hujarat/49:6
https://carihadis.com/Shahih_Bukhari/1209
M. Abdurrahman, Pergeseran Pemikiran Hadis: Ijtihad Al-Hakim dalam Menentukan Status Hadis Jakarta: Paramadina, 2000.
Published
2022-07-26
How to Cite
Ahmad, L. O. I., Tonang, M., & Ilyas, A. (2022). Pergeseran Pemikiran Hadis: Ijtihad Al-Hakim Dalam Menentukan Status Hadis Karya M. Abdurrahman. Ihyaussunnah : Journal of Ulumul Hadith and Living Sunnah, 2(1), 31-39. https://doi.org/10.24252/ihyaussunnah.v2i1.29374
Section
Book Review Article
Abstract viewed = 434 times