The Influence of Capital Structure and Institutional Ownership on Firm Value with Dividend Policy as an Intervening Variable in Manufacturing Companies in the Consumer Goods Sector Registered at PT. Indonesia Stock Exchange (IDX) 2014-2018

  • Rusdi Raprayogha Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar, Indonesia
    (ID)
  • Nisbah Nisbah Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar, Indonesia
    (ID)

Abstract

ABSTRAK

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh struktur modal dan kepemilikan institusional terhadap nilai perusahaan melalui kebijakan dividen pada perusahaan manufaktur sektor barang konsumsi yang terdaftar di PT. Bursa Efek Indonesia (BEI). Dengan Populasi perusahaan manufaktur yang terdaftar di PT. BEI pada sejak tahun 2014-2018 sebanyak 151 perusahaan. Penentuan sampel penelitian berdasarkan purposive sampling dengan jumlah sampel sebanyak 105. Data yang digunakan merupakan data sekunder. Teknik analisis data pada penelitian ini menggunakan Structural Equation Modelling (SEM) dengan menggunakan bantuan SmartPLS versi 3.0 for windows. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa struktur modal dan kebijakan dividen berpengaruh secara signifikan terhadap nilai perusahaan, kepemilikan institusional berpengaruh negatif secara signifikan terhadap nilai perusahaan, struktur modal berpengaruh tidak signifikan terhadap kebijakan dividen, dan kepemilikan institusional berpengaruh negatif secara tidak signifikan. Selain itu hasil penelitian ini juga menunjukkan bahwa kebijakan dividen mampu memediasi hubungan struktur modal terhadap nilai perusahaan positif dan tidak signifikan namun kebijakan dividen tidak mampu memediasi hubungan kepemilikan institusional terhadap nilai perusahaan.

 

Kata Kunci: Struktur Modal, Kepemilikan Institusional, Kebijakan Dividen, dan Nilai Perusahaan

Author Biographies

Rusdi Raprayogha, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar, Indonesia
Dosen UIN Alauddin makassar
Nisbah Nisbah, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar, Indonesia
Mahasiswa Prodi Manajemen

References

Andriyani, A. (2017). Pengaruh Kebijakan Dividen Terhadap Nilai Perusahaan Pada Perusahaan Manufaktur Yang TerdaftarDi Bursa Efek Indonesia Tahun 2012-2014 (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surakarta).

Asmawati dan Lailatul Amanah, Pengaruh Struktur Kepemilikan, Keputusan Keuangan terhadap Nilai Perusahaan, Profitabilitas sebagai Variabel Moderating, Jurnal Ilmu dan Riset Akuntansi, 2013, 2(4):1-16

Brigham, F Eugene and Houston, F Joel, Dasar-dasar Manajemen Keuangan, (Jakarta: Salemba Empat, 2006).

Bulutoding, L., Parmitasari, R. D. A., & Dahlan, M. A. A. Pengaruh Return On Asset (Roa) Dan Debt To Equity Ratio (Der) Terhadap Harga Saham Dengan Kebijakan Dividen Sebagai Variabel Intervening, 2018

Christianty, Sisca Dewi. Pengaruh Kepemilikan Manajerial, Kepemilikan Institusional, Kebijakan Utang, Profitabilitas dan Ukuran Perusahaan Terhadap Kebijakan Dividen, Jurnal Bisnis dan Akuntansi, 2008, 10 (1):47-58

Erlyna, Rike. Analisis Pengaruh CR, DER, dan ROA Terhadap Harga Saham (Studi Kasus Pada Industri Real Estate and Property yang Terdaftar di BEI Periode 2011-2013, Electronic Theses and Dissertations, 2015

Ghozali, Imam & Hengky Latan. Partial Least Squares Konsep Teknik dan Aplikasi Dengan Program Smart PLS 3.0. Semarang: Universitas Diponegoro Semarang, 2015.

Irawan, D., & Kusuma, N. (2019). Pengaruh Struktur Modal Dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan. Jurnal AKTUAL, 17(1), 66-81.

Kasmir, Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya, Edisi Revisi, (Jakarta: PT RajaGrafindo Persada, 2014), h. 182

Nabela, Yoandhika, Pengaruh Kepemilikan Institusional, Kebijakan Dividen dan Profitabilitas terhadap Kebijakan Hutang Pada Perusahaan Properti dan Real Estate di Bursa Efek Indonesia, 2012 ,1 (1): 1-8

Petty, M. Keown dan Scott JR. Manajemen Keuangan, Jilid 2, Edisi Kesembilan, (Jakarta: Indeks, 2005).

Sartono, Agus. Manajemen Keuangan Teori dan Aplikasi, Edisi ke 4, (Yogyakarta: BPFE, 2010).

Silfiani, S. (2018). Pengaruh Kepemilikan Institusional Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Kebijakan Hutang Sebagai Variabel Intervening (Studi Empiris: Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bei Periode 2010-2015). Jurnal Akuntansi, 6(2).

Spence M, Job Marketing Signaling, The Quarterly Journal of Economics, 87, (3), 1973, h. 355-374.

Sukirni ,Dwi. Kepemilikan Manjerial, Kepemilikan Institusional, Kebijakan Dividen dan Kebijakan Hutang Analisis terhadap Nilai Perusahaan, Accounting Analysist Journal, 2012, 1 (2): 1-12

Widarjo, Wahyu. Pengaruh Modal Intelektual dengan Pengungkapan Modal Intelektual pada Nilai Perusahaan yang melakukan Initial Public Offering, Jurnal Akuntansi dan Keuangan Indonesia, Vol. 8, No. 2, Deseember 2011.

Published
2021-04-02
How to Cite
Raprayogha, R., & Nisbah, N. (2021). The Influence of Capital Structure and Institutional Ownership on Firm Value with Dividend Policy as an Intervening Variable in Manufacturing Companies in the Consumer Goods Sector Registered at PT. Indonesia Stock Exchange (IDX) 2014-2018. Study of Scientific and Behavioral Management (SSBM), 2(1). Retrieved from https://journal3.uin-alauddin.ac.id/index.php/ssbm/article/view/20236
Section
Artikel
Abstract viewed = 95 times