Pengaruh Job Insecurity dan Kepemimpinan Visioner terhadap Kinerja Karyawan Dimoderasi Kepuasan Kerja pada PT Mega Indah Sari

  • Ikka Syahnur Univeritas Islam Negeri Alauddin Makassar Indonesia
    (ID)

Abstract

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh job insecurity dan kepemimpinan visioner terhadap kinerja karyawan dimoderasi kepuasan kerja pada PT Mega Indah Sari. Dalam penelitian ini variabel yang dilakukan adalah job insecurity dan kepemimpinan visioner sebagai variabel independen, kinerja sebagai variabel dependen, dan kepuasan kerja sebagai variabel moderasi. Penelitian ini merupakan penelitian kuantitatif. Sumber data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer yang dikumpulkan melalui survei menggunakan kuisioner. Metode perhitungan jumlah sampel menggunakan rumus slovin dan Teknik pengambilan sampel dengan cara probability sampling, sehingga jumlah sampel yang digunakan yaitu 110 orang. Data diolah dengan metode Patrial Least Squares (PLS) dan diterapkan menggunakan Smart PLS 4. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa job insecurity berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap kinerja karyawan, kepemimpinan visioner berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan, job insecurity berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja karyawan yang dimoderasi kepuasan kerja, dan kepemimpinan visioner berpengaruh negatif dan signifikan terhadap kinerja karyawan yang dimoderasi kepuasan kerja.

 

Kata Kunci: Job insecurity; kepemimpinan visioner; kinerja karyawan; kepuasan kerja

ABSTRACT

This research aims to determine the effect of job insecurity and visionary leadership on employee performance moderated by job satisfaction at PT Mega Indah Sari. In this research, the variables used are job insecurity and visionary leadership as independent variables, performance as the dependent variable, and job satisfaction as the moderating variable. This research is quantitative research. The data source used in this research is primary data collected through a survey using a questionnaire. The method for calculating the number of samples uses the Slovin formula and the sampling technique uses probability sampling, so the number of samples used is 110 people. Data is processed using the Patrial Least Squares (PLS) method and applied using Smart PLS 4. The results of this study show that job insecurity has a positive and insignificant effect on employee performance, visionary leadership has a positive and significant effect on employee performance, job insecurity has a positive and significant effect on employee performance which is moderated by job satisfaction, and visionary leadership has a negative and significant effect on employee performance. . which is moderated by job satisfaction.

 

Keywords: Job insecurity; visionary leadership; employee performance; job satisfaction

Published
2024-09-30
How to Cite
Syahnur, I. (2024). Pengaruh Job Insecurity dan Kepemimpinan Visioner terhadap Kinerja Karyawan Dimoderasi Kepuasan Kerja pada PT Mega Indah Sari. Study of Scientific and Behavioral Management (SSBM), 5(3), 132-143. https://doi.org/10.24252/(ssbm).v5i3.51166
Abstract viewed = 25 times