Pengaruh Model Kooperatif Tipe Snowball Throwing terhadap Kemampuan Pemahaman Konsep Matematika ditinjau dari Pengetahuan Awal Peserta Didik

  • Nurjannah Aziz Prodi Pendidikan Matematika, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar
    (ID)
  • Muhammad Rusydi Rasyid Prodi Pendidikan Agama Islam, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar
    (ID)
  • Baharuddin Prodi Pendidikan Matematika, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar
    (ID)
  • Fitriani Nur Prodi Pendidikan Matematika, Fakultas Tarbiyah dan Keguruan, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar
    (ID)
  • Nur Miftahul Jannah UIN Alauddin Makassar
    (ID)
Kata Kunci: kooperatif tipe snowball throwing; pemahaman konsep matematika

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe Snowball Throwing (ST) ditinjau dari pengetahuan awal peserta didik terhadap kemampuan pemahaman konsep matematika kelas VII SMP Negeri 13 Makassar. Metode yang digunakan adalah kuantitatif dengan jenis penelitian quasi experiment serta desain factorial design 3 x 2. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh peserta didik kelas VII SMP Negeri 13 Makassar berjumlah 363 orang. Sampel dalam penelitian ini adalah kelas VII 10 sebagai kelas kontrol sedangkan kelas VII 4 sebagai kelas eksperimen. Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis statistik deskriptif dan analisis statistik inferensial. Berdasarkan hasil analisis data, diperoleh nilai F = 0,606 dan nilai Sig. = 0,548 > 0,05 sehingga  diterima. Oleh karenanya, dapat disimpulkan bahwa tidak terdapat pengaruh model kooperatif tipe snowball throwing ditinjau dari pengetahuan awal siswa terhadap kemampuan pemahaman konsep matematika kelas VII SMP Negeri 13 Makassar.

##plugins.generic.usageStats.downloads##

##plugins.generic.usageStats.noStats##

Referensi

Afdilani, N., Hanun Simangunsong, H., Lestari, P., Para Nasution, S., Ummi Athiya, S., & Rajamuddin Saragih, S. (2022). Pengaruh strategi pembelajaran snowball throwing terhadap hasil belajar biologi siswa SMA/MA. In Jurnal Pendidikan Biologi (Vol. 9, Issue 2). https://journal.unilak.ac.id/index.php/BL

Astutik, Y., Hariani, L. S., & Muzammil, L. (2021). Hasil belajar: snowball throwing dan motivasi belajar. Jurnal Penelitian dan Pendidikan IPS (JPPI), 15(2), 128–134. http://ejournal.unikama.ac.id/index.php/JPPI

Firdaus, A. M. (2016). Efektivitas pembelajaran matematika melalui penerapan model pembelajaran kooperatif tipe snowball throwing. 9(1), 61–74.

Hujaemah, E., Saefurrohman, A., & Juhji. (2015). Pengaruh penerapan model snowball throwing terhadap hasil belajar ipa di sekolah dasar. Muallimuna : Jurnal Madrasah Ibtidaiyah, 5(1), 23–32. http://ojs.uniska-bjm.ac.id/index.php/jurnalmuallimuna

Meika. (2016). Upaya meningkatkan pemahaman konsep matematik dengan model snowball throwin pada kelas VIII SMP Plus Mathla’ul Anwar Cibuah.

Sandi. (2014). Pengaruh model pembelajaran snowball throwing terhadap hasil belajar ipa dengan kovariabel kemampuan berpikir kreatif siswa kelas IV SD.

Muniratuzahra, Salempa, P., & Ramdani. (2021). Pengaruh metode snowball throwing pada model pembelajaran discovery terhadap hasil belajar peserta didik kelas X MIA MAN 1 Sidrap (studi pada materi pokok sistem periodik unsur). ChemEdu (Jurnal Ilmiah Pendidikan Kimia), 2(2), 67–78. http://ojs.unm.ac.id/index.php/ChemEdu/index

Oktaviani, D. S., Suwatra, I. W., & Murda, N. (2019). Pengaruh model pembelajaran snowball throwing berbantuan media audiovisual terhadap hasil belajar bahasa indonesia. Jurnal Ilmiah Sekolah Dasar, 3(1), 89–97.

Yoriza, H. (2018). Pengaruh penerapan model pembelajaran snowball throwing terhadap pemahaman konsep matematika siswa sekolah menengah pertama ditinjau dari kemampuan awal. UIN Sultan Syarif Kasim Riau.

Diterbitkan
2023-05-31
Bagian
Vol. 5 No. 1
Abstrak viewed = 207 times