ANALISIS DAN PERANCANGAN SISTEM INFORMASI PENJUALAN BUKU PADA PT MASMEDIA BUANA PUSTAKA WILAYAH LUWU BERBASIS WEB
Isi Artikel Utama
Abstrak
Penelitian ini dilatar belakangi oleh penjualan buku pada PT Masmedia Buana Pustaka Wilayah Luwu (Palopo) yang masih harus mendatangi lokasi penjualan buku untuk memesan buku yang diingikan oleh konsumen. Hal ini tentu menjadi kendala tersendiri bagi para konsumen, apalagi mereka harus menempuh jarak jauh. Jika hal ini dibiarkan terus menerus terjadi tentunya akan menimbulkan dampak negatif bagi perusahaan, karena hal ini dapat mengurangi nilai penjualan produk, sehingga perusahaan tidak dapat bersaing dengan perusahaan lainnya. Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk merancang sistem berbasis web, yaitu website yang dapat memudahkan proses transaksi penjualan dan pembelian buku, dan memudahkan dalam pengolahan data pada PT Masmedia Buana Pustaka Wilayah Luwu, sehingga dapat meningkatkan nilai jual produk dan mutu perusahaan. Adapun jenis penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dan metode perancangan software yang digunakan pada penelitian ini adalah waterfall. Metode pengumpulan data yang digunakan adalah metode wawancara sedangkan metode pengujian yang digunakan adalah blackbox. Hasil penelitian ini diharapkan hadirnya sebuah website sistem informasi penjualan buku online yang dapat diakses oleh konsumen. Kesimpulan penelitian ini adalah sistem ini memudahkan dalam pencarian buku yang terdapat pada aplikasi serta mempermudah transaksi pembelian buku online.
Rincian Artikel
Each article is copyrighted © by its author(s) and is published under license from the author(s).
When a paper is accepted for publication, authors will be requested to agree with the Creative Commons Attribution-Noncommercial-No Derivative Works 4.0 Netherlands License.
Referensi
Al-Mahalli, Imam Jalaluddin dan As-Suyuti. Tafsir Jalalain. Ter. Bahrun Abubakar. Bandung: Sinar Baru Algensindo, 2007.
Bogdan, R.C, & Biklen, S. K. Qualitative Research for education: An introducon to theory and methods. Boston: Allyn and bacon, Inc, 1982.
Brady,M dan Loonam, J. Exploring the use of entity relationship diagramming as a technique to support grounded theory inquir. Badford: Emerald Group Publishing, 2010.
Cahyono, S. Panduan Praktis Pemrograman Database menggunakan MySQL dan JAVA. Bandung: INFORMATIKA, 2015.
Jogiyanto. Analisis dan Pendekatan Terstruktur Teori dan Praktek Aplikasi Bisnis. Yogyakarta: Penerbit Desain Sistem Informasi, 2005.
Kementrian Agama RI. Al-Qur’an Terjemah dan Penjelasan Ayat tentang Wanita Shafiya. Solo: PT. Tiga Serangkai Pustaka Mandiri.2016
Kotler, Philip. dan Gary Armstrong. Principle Of Marketing, 15th edition. New Jersey: Pearson Prentice Hall. 2014.
Kristanto, Andri. Perancangan Sistem Informasi dan Aplikasinya. Jakarta: Gaya Media, 2003.
Koentjaraningrat. Metode-Metode Penelitian Masyarakat. Jakarta: Gramedia, 1991.
Lukmanul. Cara Cerdas Menguasai Layout, Desain dan Aplikasi Web. Jakarta: PT.Elex Media Komputindo, 2004.
Ladjamuddin, Al-Bahra. Analisis dan Desain Sistem Informasi.Yogyakarta: Graha Ilmu, 2005.
Miftachur. Perancangan Sistem Informasi Manajemen pada Toko ADHA Komputer Menggunakan Delphi 6.0. Kudus: Fakultas Teknik Universitas Muria Kudus, 2007.
Nafisah, Syifaun. Grafika Komputer. Jakarta: Graha Ilmu, 2003.
Nasrun Haroen. Fiqh Muamalah. Jakarta; Gaya Media Pratama, 2007.
Pressman, Roger S. Software Enginering: A Practitioner Approach. New York: McGraw-Hill Companies inc, 2001.Pardosi, Mico. Pengenalan Internet. Surabaya: PT. Indah Anggota IKAPI, 2004.
Putu."Sistem Informasi dan Implementasinya". Bandung: Informatika,2011.
Qamarul Huda. Fiqh Muamalah. Yogyakarta; Teras, 2011.
Ricki. Sistem Informasi Manajemen Penjualan Makanan Ringan pada PT. Mitra Mas Niaga. Palembang: Jurusan Sistem Informasi STMIK GI MDP,2013.
Rosa dan M. Shalahuddin. Modul Pembelajaran Rekayasa Perangkat Lunak (Terstruktur dan Berorientasi Objek). Bandung: Modula, 2011.
Santoso, Singgih. Statistik Multivariat Edisi Revisi. Jakarta: PT Elex Media Komputindo.2014.
Sugiyono. Metode Penelitian Pendidikan PendekatanKuantitatif, Kualitatif, dan R&D. Bandung: Alfabeta, 2013.
Sutanta, Edhy. Sistem Informasi Manajemen. Yogyakarta: Graha Ilmu, 2009.
Syafii, M. Panduan Membuat Aplikasi Database dengan PHP 5. Yogyakarta: Andi, 2005.
Sutarman. Membangun Aplikasi Web dengan PHP & MySQL. Yogyakarta: Graha Ilmu, 2007.
Sidik, Betha. Pemrograman Web dengan PHP Revisi Kedua. Bandung: Informatika Bandung, 2014.