PARTISIPASI WAHDAH ISLAMIYAH DALAM PEMBANGUNAN KOTA MAKASSAR PERSPEKTIF SIYASAH SYAR’IYYAH

  • Nun Ainun Hasan Fakultas Syariah dan Hukum, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar, Indonesia
    (ID)
  • Adriana Mustafa Fakultas Syariah dan Hukum, Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar, Indonesia
    (ID)
Kata Kunci: Partisipasi, Siyasah Syar’iyyah, Wahdah Islamiyah

Abstrak

Perkembangan organisasi Islam di Indonesia begitu massif, terbentuknya berbagai organisasi keislaman memberikan kesadaran atas kekuatan sosial dan politik gerakan pembaharuan. Eksistensi Wahdah Islamiyah sebagai organisasi dan gerakan Islam yang memilih jalan wasathiyah (tengah/moderat) bertransformasi menjadi gerakan yang lebih kontekstual dalam beradaptasi dengan kondisi dan kultur masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana partisipasi Wahdah Islamiyah dalam pembangunan Kota Makassar dengan menggunakan metode penelitian kualitatif. Hasil penelitian menunjukkan bahwa konstribusi nyata Wahdah Islamiyah dalam pembangunan Kota Makassar terfokus pada bidang pendidikan, kesehatan, dan sosial-kemasyarakatan.

Referensi

Jurnal

Herianti. “Pemerintahan Indonesia dalam Perspektif Siyasah Syar’iyah.” Jurnal Aqidah 3, no. 2 (2017).

Jafar, Usman. “Negara dan Fungsinya (Telaah atas Pemikiran Politik).” al-Daulah: Jurnal Hukum Pidana dan Ketatanegaraan 4, no. 1 (2015).

Jafar, Usman. “Islam dan Politik (Telaah atas Pemikiran Politik Kontemporer di Indonesia).” al-Daulah: Jurnal Hukum Pidana dan Ketatanegaraan 6, no. 1 (2017).

Jafar, Usman. “Kekuasaan dalam Tradisi Pemikiran Politik Islam (Refleksi atas Pemikiran Politik Islam).” al-Daulah: Jurnal Hukum Pidana dan Ketatanegaraan 6, no. 2 (2017).

Khalik, Subehan. “Cerminan Legitimasi Pemerintahan Islam di Masa Pandemi.” al-Risalah: Jurnal Ilmu Syariah dan Hukum 20, no. 3 (2020).

Kurniati. “Perkembangan Sosial Politik dalam Tatanan Pembentukan Hukum Islam.” Jurnal al-Fikr 17, no. 1 (2013).

Maloko, M. Thahir. “Etika Politik dalam Islam.” al-Daulah: Jurnal Hukum Pidana dan Ketatanegaraan 1, no. 2 (2013).

Mapuna, Hadi Daeng. “Islam dan Negara (Sebuah Catatan Pengantar).” al-Daulah: Jurnal Hukum Pidana dan Ketatanegaraan 6 no. 1 (2017).

Natsif, Fadli Andi. “Perlindungan Hak Asasi Manusia Dalam Perspektif Negara Hukum Indonesia.” al-Risalah: Jurnal Ilmu Syariah dan Hukum 19, no. 1 (2019).

Saleh M, Marhaeni. “Eksistensi Gerakan Wahdah Islamiyah Sebagai Gerakan Puritanisme Islam di Kota Makassar.” Jurnal Aqidah 4, no. 1 (2018).

Samin, Sabri. “Menelusuri Akar Sistem Pengawasan Penegak Hukum.” al-Daulah: Jurnal Hukum Pidana dan Ketatanegaraan 3, no. 1 (2014).

Syamsuddin, Darussalam. “Transformasi Hukum Islam di Indonesia.” Jurnal al-Qadāu 2, no.1 (2015).

Buku

al-Bukhari, Al-Imam al-Hafizh Abu Abdullah Muhammad bin Ismail. Shahih Al-Bukhari. Jakarta: Pustaka as-Sunnah, 2010.

as-Sa’di, Syaikh Abdurrahman bin Nashir. Tafsir al-Karim ar-Rahman. Jakarta: Darul Haq, 2019.

Iqbal, Muhammad. Kontekstualisasi Doktrin Politik Islam. Jakarta: Kencana, 2014.

Pulungan, J. Suyuthi. Fiqh Siyasah Ajaran, Sejarah dan Pemikiran. Jakarta: PT Rajagrafindo Persada, 2001.

Rahman, Bujang. Good Governance di Sekolah: Teori dan Praktik Menggairahkan Masyarakat. Yogyakarta: Graha Ilmu, 2014.

Rahmiati. Terampil Menulis Karya Ilmiah. Makassar: Alauddin University Press, 2012.

Setyowati. Organisasi dan Kepemimpinan Modern. Yogyakarta: Graha Ilmu, 2013.

Sirajuddin. Politik Ketatanegaraan Islam Studi Pemikiran A. Hasyjmi. Bengkulu: Pustaka Pelajar, 2007.

Situmorang, Jubair. Politik Ketatanegaraan dalam Islam (Siyasah Dusturiyah). Bandung: CV: Pustaka Setia.

Wawancara

Hamka, Gishar, Ketua DPD Wahdah Islamiyah Makassar, wawancara, Makassar, tanggal 13 Oktober 2021.

Iskandar, Rosdiana, Kader Wahdah Islamiyah Makassar, wawancara, Makassar, tanggal 02 November 2021.

Rismawati, Warga, wawancara, Makassar, tanggal 01 November 2021.

Diterbitkan
2022-09-25
Bagian
Artikel
Abstrak viewed = 104 times